Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Jadwal dan Daftar 7 Lokasi di Lampung untuk SKD CPNS Kementerian dan Pemda

Kompas.com - 03/09/2021, 21:31 WIB
Tri Purna Jaya,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

LAMPUNG, KOMPAS.com – Tujuh lokasi di Kota Bandar Lampung diplot sebagai tempat pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sejumlah lembaga.

Berikut daftar ketujuh lokasi tersebut:

1. Gedung UPT BKN Regional V Lampung

Di lokasi ini akan digelar SKD CPNS instansi vertikal pemerintahan dan kementerian.

Baca juga: Jadwal, Lokasi, dan Syarat SKD CPNS Kota Palembang 2021

Di antaranya Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Badan Pusat Statistik (BPS), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu), Kementerian Perindustrian, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) hingga Kementerian Kesehatan.

Baca juga: Jadwal, Syarat, dan Lokasi SKD CPNS Pemprov Banten 2021

Pelaksanaan SKD di UPT BKN Lampung ini digelar mulai 2 September hingga 2 Oktober 2021.

2. Gedung B Pusat Kegiatan Olahraga (PKOR) Way Halim

Di lokasi ini akan digelar SKD CPNS secara mandiri oleh instansi vertikal pemerintahan dan kementerian serta pemerintah kabupaten/kota di luar Lampung.

Baca juga: Jadwal, Syarat, dan Lokasi SKD CPNS Pemkab Tangerang 2021

Di antaranya Kejaksaan Agung, Kementerian Perhubungan, Kementerian Agraria dan Tata Ruang, Badan Pertanahan Nasional (BPN), Pemerintah Kabupaten Bekasi, Mahkamah Agung RI, Kementerian Pertanian.

Pelaksanaan SKD dijadwalkan pada tanggal 14 September hingga 10 Oktober 2021.

3. Kampus Insitut Teknologi Sumatera

Di lokasi ini akan dilaksanakan SKD mandiri Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung untuk penerimaan CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) non guru.

Pelaksanaan SKD dijadwalkan pada tanggal 14 September hingga 10 Oktober 2021.

4. SMA Yadika Pringsewu

Lokasi ini adalah pilot project dari BKN Lampung untuk SKD mandiri Pemprov Lampung guna penerimaan CPNS dan PPPK non guru bagi peserta yang berasal dari Kabupaten Tanggamus dan Pringsewu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Regional
Masyarakat Diminta Waspada, 5 Orang Meninggal akibat DBD di Banyumas

Masyarakat Diminta Waspada, 5 Orang Meninggal akibat DBD di Banyumas

Regional
Tangerang-Yantai Sepakat Jadi Sister City, Pj Walkot Nurdin Teken LoI Persahabatan

Tangerang-Yantai Sepakat Jadi Sister City, Pj Walkot Nurdin Teken LoI Persahabatan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com