Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tes Acak Antigen di Pos Penyekatan Banjarmasin, 2 Pengendara Positif Covid-19

Kompas.com - 25/08/2021, 16:32 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Dony Aprian

Tim Redaksi

BANJARMASIN, KOMPAS.com - Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel), masih berada pada Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4.

Pemerintah Kota (Pemkot) Banjarmasin masih terus berusaha untuk menekan laju penularan Covid-19.

Terbaru, usaha Pemkot Banjarmasin ialah melakukan swab antigen secara acak terhadap para pengendara yang hendak masuk ke Banjarmasin.

Baca juga: Kades di Kendal Gelar Pentas Musik, 48 Orang Di-Swab, 4 Positif Covid-19

Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina mengatakan, pengambilan sampel dilakukan di empat titik pos penyekatan.

Dari 250 sampel yang diambil, hasilnya dua orang dinyatakan positif.

"Pengendara yang dinyatakan positif dikategorikan sebagai Orang Tanpa Gejala atau OTG," ujar Ibnu Sina dalam keterangan yang diterima, Rabu (25/8/2021).

Satu dari dua pengendara yang dinyatakan positif merupakan warga Kota Banjarbaru.

Sementara satu lainnya adalah warga Kota Banjarmasin sehingga diminta segera melakukan isolasi mandiri dengan pengawasan petugas puskesmas terdekat.

"Mereka kemudian diwajibkan untuk melaksanakan isolasi mandiri dengan pantauan dari petugas Puskesmas dimana tempat tinggalnya berada," jelasnya.

Ibnu Sina menambahkan, penyekatan dengan cara swab antigen bertujuan untuk mengurangi mobilitas masyarakat.

Baca juga: Kasus Positif Covid-19 di Riau Turun, tapi Angka Kematian Tinggi

Dari pemantauan di sejumlah titik penyekatan, Ibnu Sina prihatin masih banyak warga yang tidak disiplin menjalankan protokol kesehatan.

"Kami menemukan masih banyak yang tidak pakai masker sehingga harus kita edukasi dan ambil swab antigennya. Saya berharap agar tetap pakai masker," harapnya.

Kegiatan pengambilan sampel antigen kepada para pengendara kata Ibnu masih akan terus dilakukan selama PPKM level 4 di Kota Banjarmasin.

Targetnya, masyarakat yang melanggar protokol kesehatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi di Pelalawan Setir Mobil Sambil Mabuk, Tabrak Pagar Kantor

Polisi di Pelalawan Setir Mobil Sambil Mabuk, Tabrak Pagar Kantor

Regional
Harga Bawang Merah Tembus Rp 70.000 Per Kg, Ibu-ibu di Semarang Pusing

Harga Bawang Merah Tembus Rp 70.000 Per Kg, Ibu-ibu di Semarang Pusing

Regional
Pemasangan Talud Pelabuhan Nelayan di Bangka Terkendala Kewenangan

Pemasangan Talud Pelabuhan Nelayan di Bangka Terkendala Kewenangan

Regional
Dampak Banjir Bandang di Lombok Utara, 13 Rumah Warga dan Jembatan Rusak

Dampak Banjir Bandang di Lombok Utara, 13 Rumah Warga dan Jembatan Rusak

Regional
Cepatnya Peningkatan Status Gunung Ruang, Potensi Tsunami Jadi Faktor

Cepatnya Peningkatan Status Gunung Ruang, Potensi Tsunami Jadi Faktor

Regional
'Tradisi' Warga Brebes Usai Idul Fitri, Gadaikan Perhiasan Emas Setelah Dipakai Saat Lebaran

"Tradisi" Warga Brebes Usai Idul Fitri, Gadaikan Perhiasan Emas Setelah Dipakai Saat Lebaran

Regional
Banjir Bandang di Musi Rawas Utara, 2 Korban Tewas, 1 Hilang

Banjir Bandang di Musi Rawas Utara, 2 Korban Tewas, 1 Hilang

Regional
Penduduk Pulau Tagulandang Dihantui Hujan Batu Pasir Gunung Ruang

Penduduk Pulau Tagulandang Dihantui Hujan Batu Pasir Gunung Ruang

Regional
Soal Dugaan Kekerasan Seksual di Kampusnya, BEM Undip: Banyak Korban Takut Bersuara

Soal Dugaan Kekerasan Seksual di Kampusnya, BEM Undip: Banyak Korban Takut Bersuara

Regional
Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara akibat Dampak Erupsi Gunung Ruang

Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup Sementara akibat Dampak Erupsi Gunung Ruang

Regional
Namanya Masuk Bursa Pilkada Solo, Gusti Bhre: Saya Fokus di Mangkunegaran Dulu

Namanya Masuk Bursa Pilkada Solo, Gusti Bhre: Saya Fokus di Mangkunegaran Dulu

Regional
Fakta Terkini Erupsi Gunung Ruang di Sitaro, Status Awas dan Soal Potensi Tsunami

Fakta Terkini Erupsi Gunung Ruang di Sitaro, Status Awas dan Soal Potensi Tsunami

Regional
Warga Terima Uang Ganti Rugi Dampak Pembangunan Bendungan Jragung, Ada yang Rp 120.000

Warga Terima Uang Ganti Rugi Dampak Pembangunan Bendungan Jragung, Ada yang Rp 120.000

Regional
PDI-P Solo Sebut 6 Orang Daftar Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pilkada Serentak 2024, 2 Sudah Lengkapi Berkas

PDI-P Solo Sebut 6 Orang Daftar Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pilkada Serentak 2024, 2 Sudah Lengkapi Berkas

Regional
Polres Merauke Tangkap Pelaku Pemerkosaan terhadap Mahasiswi

Polres Merauke Tangkap Pelaku Pemerkosaan terhadap Mahasiswi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com