Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Lurah di Denpasar Tangani Covid-19, Tak Ragu Ambil Keputusan Lockdown di Awal Pandemi

Kompas.com - 06/08/2021, 08:19 WIB
Ach Fawaidi,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

 

Kelurahan Panjer, lanjut dia, sempat kembali mengalami kenaikan kasus positif Covid-19 usai libur akhir tahun 2020.

Meski saat itu Denpasar tak masuk wilayah yang menerapkan PPKM, Kelurahan Panjer sudah mengambil langkah untuk mengambil kebijakan berupa PPKM wilayah.

Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) ini khusus berlaku di lingkungan tersebut selama satu bulan penuh dari 18 Januari hingga 18 Februari 2021.

"Kasus yang awalnya meningkat di atas 50 orang, itu bisa ditekan dengan kebijakan PPKM Wilayah," tuturnya.

Buah dari semua kebijakan itu, kata Suryanata, masyarakat yang berada di Kelurahan Panjer cepat beradaptasi dengan kebijakan yang dikeluarkan pemerintah pusat, provinsi, atau Kota Denpasar.

Saat PPKM Darurat diberlakukan pada awal Juli 2021, masyarakat bisa langsung menerima tanpa ada perdebatan saat petugas memberikan pemahaman.

Sejumlah pedagang yang berada di Panjer, juga senantiasa mengikuti aturan yang berlaku.

Baca juga: Gerak Cepat Penanganan Covid-19 di Desa Runut, Sikka, Disiplin Lakukan Pencegahan hingga Dipuji Satgas

"Pemilik warung makan di Panjer hampir semua sudah mengerti," tuturnya.

Kini, kasus Covid-19 di Kelurahan Panjer sudah relatif landai. Kasus aktif per Selasa (3/8/2021) berjumlah 195 orang.

Jumlah itu masih jauh dibandingkan sejumlah desa atau kelurahan lain di Kota Denpasar yang angka kasus aktifnya menyentuh 406 orang.

Suryanata menjelaskan, fokus Satgas Covid-19 Kelurahan Panjer saat ini terus menjaga agar pasien yang positif Covid-19 bisa segera dipindahkan ke tempat yang sudah disediakan Pemerintah Kota Denpasar.

Satgas Kelurahan terus aktif berjaga di masing-masing Banjar (Dusun) untuk memastikan memberikan pelayanan kepada masyarakat.

"Jadi kalau nanti kita menerima laporan ada yang positif, langsung akan kita kirimkan petugas dari Puskesmas untuk mengecek. Setalah itu akan diarahkan apakah akan dibawa ke RS atau tempat isolasi terpusat," jelasnya.

Ia pun berharap, masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan di berbagai aktivitas kegiatan. Dengan begitu, lanjut dia, angka kasus positif Covid-19 di Panjer bisa terus ditekan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Regional
Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com