Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Percepat Herd Immunity, Pemprov Banten Minta Masyarakat Mau Divaksin Jenis Apapun

Kompas.com - 31/07/2021, 07:52 WIB
Rasyid Ridho,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Pemerintah Indonesia menggunkan vaksin AstraZeneca dalam program vaksinasi untuk mengatasi pandemi Covid-19.

Namun, sejumlah masyarakat masih takut dengan efek samping yang ditimbulkan dari penggunaan vaksin AstraZeneca dan lebih memilih menggunakan vaksin Sinovac.

Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Provinsi Banten dr Ati Pramudji Hastuti meminta kepada masyarakat untuk mau menerima vaksin jenis apapun termasuk AstraZeneca buatan Inggris.

“Sebetulnya AstraZeneca efikasinya lebih tinggi dibadingkan vaksin Sinovac yaitu berkisar diatas 90 persen, kalau Sinovac 65 persen efikasinya,” kata Ati, saat berbincang dengan Kompas.com, Jumat (30/7/2021).

Baca juga: Satgas Covid-19 Banten Sebut Masyarakat Mulai Jenuh Pakai Masker

Ati mengakui, sejumlah kejadian ikutan pasca imuniasi (KIPI) pasca diberikanya vaksin jenis AstraZenca membuat masyarakat takut dan ragu menerimanya.

Menurut Ati, munculnya efek samping yang ditimbulkan pasca penyuntikan vaksin AstraZenca dibeberapa kasus belum bisa dipastikan karena efek vaksinnya.

“Memang terjadi beberapa hal yang mempengaruhi kesehatannya. Meskipun belum ditemukan bahwa karena vaksin AstraZeneca,” ujar Ati.

Untuk itu, Pemprov Banten terus melakukan pendekatan melalui sosialisasi dan pemberian pemahaman kepada masyarakat untuk melawan rasa takut dan ragu.

Sebab, program vaksinasi merupakan salah satu upaya pemerintah untuk terciptanya herd immunity.

“Kami lakukan pendekatan, sosialissasi dan edukasi,” kata Ati.

Vaksin booster Moderna

Ati yang juga menjabat sebagai Kepala Dinas Kesehatab itu mengungkapkan, Provinsi Banten sudah menerima sebanyak 30.000 dosis vaksin Moderna.

Vaksin buatan Amerika Serikat dialokasikan untuk pemberian dosis ketiga vaksin booster para nakes.

“Kami dapat 3.000 vial berarti untuk 30.000, dan rencananya hari Senin akan kami distribusikan ke masing-masing faskes yang ada,” ujar Ati.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Seluruh Guru di Kabupaten Semarang Iuran Demi Pembangunan Gedung PGRI

Seluruh Guru di Kabupaten Semarang Iuran Demi Pembangunan Gedung PGRI

Regional
Kasus Kekerasan Perempuan di Solo Meningkat 5 Tahun Terakhir

Kasus Kekerasan Perempuan di Solo Meningkat 5 Tahun Terakhir

Regional
Kasus Mayat Wanita Ditemukan Jadi Kerangka di Wonogiri, Kekasih Korban Jadi Tersangka

Kasus Mayat Wanita Ditemukan Jadi Kerangka di Wonogiri, Kekasih Korban Jadi Tersangka

Regional
Pj Gubernur Fatoni Ungkap 2 Langkah Pencegahan Korupsi di Provinsi Sumsel

Pj Gubernur Fatoni Ungkap 2 Langkah Pencegahan Korupsi di Provinsi Sumsel

Regional
Gunung Ile Lewotolok Alami 334 Kali Gempa Embusan dalam Sehari

Gunung Ile Lewotolok Alami 334 Kali Gempa Embusan dalam Sehari

Regional
Ganjar Tak Datang Penetapan Prabowo Gibran

Ganjar Tak Datang Penetapan Prabowo Gibran

Regional
Kapasitas Pasar Mardika Muat 1.700 Pedagang, Disperindag: Kami Upayakan yang Lain Tertampung

Kapasitas Pasar Mardika Muat 1.700 Pedagang, Disperindag: Kami Upayakan yang Lain Tertampung

Regional
Di Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar PGP, Bupati Arief Minta Guru Jadi Agen Transformasi dalam Ekosistem Pendidikan 

Di Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar PGP, Bupati Arief Minta Guru Jadi Agen Transformasi dalam Ekosistem Pendidikan 

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Saat Seorang Ayah Curi Sekotak Susu untuk Anaknya yang Menangis Kelaparan...

Saat Seorang Ayah Curi Sekotak Susu untuk Anaknya yang Menangis Kelaparan...

Regional
Kantor Dinas PKO Manggarai Barat Digeledah Terkait Dugaan Korupsi

Kantor Dinas PKO Manggarai Barat Digeledah Terkait Dugaan Korupsi

Regional
Menilik SDN Sarirejo, Jejak Perjuangan Kartini di Semarang yang Berdiri sejak Ratusan Tahun Silam

Menilik SDN Sarirejo, Jejak Perjuangan Kartini di Semarang yang Berdiri sejak Ratusan Tahun Silam

Regional
Anggota DPD Abdul Kholik Beri Sinyal Maju Pilgub Jateng Jalur Independen

Anggota DPD Abdul Kholik Beri Sinyal Maju Pilgub Jateng Jalur Independen

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com