Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Minibus Pecah Ban Tabrak Pembatas Jalan Tol Cipularang, 2 Orang Tewas

Kompas.com - 25/07/2021, 18:08 WIB
Teuku Muhammad Valdy Arief

Editor

KOMPAS.com-Kecelakaan yang melibatkan satu unit minibus Daihatsu Xenia terjadi di Kilometer 86 Jalan Tol Cipularang pada Minggu (25/7/2021) sekitar 13.00 WIB.

Peristiwa ini menyebabkan dua orang tewas.

Kepala Unit Patroli Jalan Raya Cipularang Iptu Herdianto mengatakan, lokasi kecelakaan ada di Kecamatan Sukatani, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat.

Baca juga: Pikap Tubruk Truk Fuso di Tol Cipularang, Satu Orang Tewas

Awalnya, Xenia bernomor polisi T 1396 BD yang melaju dari arah Jakarta menuju Bandung pecah ban.

"Sementara dugaan awal diperkirakan pecah ban sebelah depan kanan, mobil oleng dan menabrak pembatas," kata Herdianto saat dihubungi.

Minibus itu mengangkut delapan orang, dua di antaranya tewas di tempat kejadian.

Sedangkan enam orang lainnya luka-luka dan kini dalam perawatan di Rumah Sakit Abdul Radjak Purwakarta.

"Luka berat dua, penumpang jumlah delapan sementara masih dalam penanganan rumah sakit," sebutnya.

Baca juga: Heboh Video Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang, Ternyata Kejadian Tahun Lalu

Kasus kecelakaan tunggal ini sudah dalam penanganan kepolisian dari PJR Cipularang maupun dari Unit Laka Lantas Polres Purwakarta.

 

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Kecelakaan Maut di Tol Cipularang Siang Tadi, Dua Orang Meninggal Dunia, Diduga akibat Pecah Ban.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Rumah Rusak Diterjang Pergerakan Tanah di Bandung Barat

9 Rumah Rusak Diterjang Pergerakan Tanah di Bandung Barat

Regional
Mereka yang Pergi dan Datang di Balik Kemegahan IKN

Mereka yang Pergi dan Datang di Balik Kemegahan IKN

Regional
Harga Daging Sapi di Pasar Kebumen Naik Jelang Idul Fitri

Harga Daging Sapi di Pasar Kebumen Naik Jelang Idul Fitri

Regional
Penerimaan Bintara Polisi di Papua, Ada Kuota Khusus untuk Anak Kepala Suku

Penerimaan Bintara Polisi di Papua, Ada Kuota Khusus untuk Anak Kepala Suku

Regional
Terungkap Asal Puluhan Senjata Api di Bandung, Dititipi Suami yang Ditahan di Lapas Cipinang

Terungkap Asal Puluhan Senjata Api di Bandung, Dititipi Suami yang Ditahan di Lapas Cipinang

Regional
Pesta Sabu dengan Temannya, Caleg Gagal Asal Pati Diringkus Polisi

Pesta Sabu dengan Temannya, Caleg Gagal Asal Pati Diringkus Polisi

Regional
Banjir Demak Berangsur Surut, Ribuan Orang Tinggalkan Pos Pengungsian

Banjir Demak Berangsur Surut, Ribuan Orang Tinggalkan Pos Pengungsian

Regional
Kualitas Rendah, Beras Lokal di Kebumen Kurang Diminati meski Harganya Turun

Kualitas Rendah, Beras Lokal di Kebumen Kurang Diminati meski Harganya Turun

Regional
Diduga Hendak Perang Sarung, Puluhan Pelajar di Demak Diamankan Polisi

Diduga Hendak Perang Sarung, Puluhan Pelajar di Demak Diamankan Polisi

Regional
SPBU di Jalan Utama Kabupaten Semarang Diperiksa untuk Mencegah Kecurangan

SPBU di Jalan Utama Kabupaten Semarang Diperiksa untuk Mencegah Kecurangan

Regional
Peringati Jumat Agung, Remaja di Magelang Rasakan Penyaliban Yesus

Peringati Jumat Agung, Remaja di Magelang Rasakan Penyaliban Yesus

Regional
Aktivitas Gunung Marapi Meningkat, Wagub Audy Minta Warga Waspada

Aktivitas Gunung Marapi Meningkat, Wagub Audy Minta Warga Waspada

Regional
Jalan Rusak Pasca Banjir di Demak Ditargetkan Rampung Sebelum Lebaran

Jalan Rusak Pasca Banjir di Demak Ditargetkan Rampung Sebelum Lebaran

Regional
Sebelum Bunuh Mantan Anak Buah, Bos Madu di Banten Konsumsi 10 Pil Koplo

Sebelum Bunuh Mantan Anak Buah, Bos Madu di Banten Konsumsi 10 Pil Koplo

Regional
Depresi Hamil di Luar Nikah, Remaja Putri di Jepara Bekap dan Buang Bayinya ke Sungai

Depresi Hamil di Luar Nikah, Remaja Putri di Jepara Bekap dan Buang Bayinya ke Sungai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com