Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Percepat "Herd Immunity", 1.614 Orang di Mimika Divaksin

Kompas.com - 29/06/2021, 19:03 WIB
Kontributor Kompas TV Timika, Irsul Panca Aditra,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

TIMIKA, KOMPAS.com - Pemerintah melakukan berbagai cara untuk mempercepat terjadinya herd immunity atau kekebalan komunitas di masyarakat.

Salah satu upaya yaitu dengan program vaksinasi. 

Untuk mewujudkan itu, Polres Mimika bersama Kodim 1710 dan Dinas Kesehatan, menggelar vaksinasi massal kepada warga dalam rangka HUT Bhayangkara ke-75. 

Kapolres Mimika AKBP I Gusti Gde Era Adhinata mengatakan, jumlah penerima vaksin sebanyak 1.614 orang. Jumlah ini melebihi target dari 1.000 orang.

Baca juga: Tekan Lonjakan Covid-19, Wali Kota Surabaya Gandeng Tokoh Agama untuk Sosialisasikan Prokes

Bahkan, masyarakat sangat antusias ingin mengikuti vaksinasi ini hingga jumlah pendaftar hampir 4.000 orang. 

"Targetnya 1.000 orang, tapi yang daftar hampir 4000 orang. Jadi, warga yang tervaksin sebanyak 1.614 orang," kata Era, Selasa (29/6/2021).

Program vaksinasi ini bukan hanya di Kabupaten Mimika melainkan serentak di seluruh polres dan polsek se-Indonesia.

Hal ini berdasarkan perintah Kapolri melalui surat nomor: STR/458/iv/ops.2/2021 tentang percepatan dan kesuksesan pelaksanaan vaksin Covid-19. 

Era menuturkan, khusus Polres Mimika, terdapat enam titik pos vaksinasi, yakni Polsek Mimika Baru, Koramil Kota Timika, Polsek Kuala Kencana, Koramil Kuala Kencana, Koramil Mapurujaya dan Pos Peka Kadun Jaya KM 10. 

Penyebaran titik vaksinasi ini sebagai wujud mempercepat terjadinya herd immunity atau kekebalan komunitas di masyarakat. Mengingat pademi Covid-19 belum berakhir. 

Kesediaan warga untuk divaksin, kata Era, merupakan wujud tanggung jawab pribadi dan sosial, guna melindungi diri dan keluarga yang dicintai.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kecelakaan Maut Bus Eka Vs Truk di Tol Solo-Kertosono, Satu Penumpang Tewas

Kecelakaan Maut Bus Eka Vs Truk di Tol Solo-Kertosono, Satu Penumpang Tewas

Regional
Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Regional
Kronologi Ibu di LampungTewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan, Polisi Ungkap Kondisinya

Kronologi Ibu di LampungTewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan, Polisi Ungkap Kondisinya

Regional
KM Bukit Raya Terbakar Saat Masuk Muara Jungkat Kalbar, Pelni: Sudah Mulai Padam

KM Bukit Raya Terbakar Saat Masuk Muara Jungkat Kalbar, Pelni: Sudah Mulai Padam

Regional
Dibutuhkan 48 Tenaga Panwaslu di Bawaslu Kota Semarang, Ini Syaratnya

Dibutuhkan 48 Tenaga Panwaslu di Bawaslu Kota Semarang, Ini Syaratnya

Regional
Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Regional
Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Regional
Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Regional
Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Regional
Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Regional
Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Regional
Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com