Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tahap 2 Dibuka 25 Juni, Ini Cara Pendaftaran PPDB SMA di Jawa Barat

Kompas.com - 23/06/2021, 17:41 WIB
Reni Susanti,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahap dua di Jawa Barat akan berlangsung 25 Juni 2021 hingga 1 Juli 2021.

Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Jawa Barat, Dedi Sopandi mengatakan untuk SMA akan dibuka jalur zonasi dengan kuota 50 persen.

Baca juga: 300 Pegawai di Sebuah Perusahaan Tekstil di Jabar Terpapar Covid-19

"Untuk SMK jalur prestasi nilai rapor umum SMK," ujar Dedi saat dihubungi Kompas.com, Rabu (23/6/2021).

Dedi mengatakan, zonasi dilakukan dengan memprioritaskan jarak tempat tinggal terdekat siswa ke sekolah.

Itu dilakukan untuk pemerataan, sehingga tidak ada lagi istilah sekolah favorit.

"Sebab sekolah di mana saja sama," ucap Dedi.

Baca juga: Pendaftar PPDB Jabar Tahap I Tidak Merata, 40.000 Kuota Tak Terisi

Untuk jalur zonasi ini, pihaknya telah menandatangani MoU dengan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil).

Dengan kerja sama tersebut, Disdik Jabar bisa menarik data zonasi dari Disdukcapil. Berikut cara pendaftaran dan alurnya:

1. Pendaftaran

Untuk pendaftaran, dapatkan akun dari sekolah asal. Kemudian login dan isi data pada aplikasi PPDB. setelah itu, pilihlah jalur zonasi dan sekolah tujuan.

2. Validasi

Pada tahap ini, cek ulang data pendaftaran yang telat dimasukkan. Kemudian submit atau kirim data dan cetaklah bukti pendaftaran.

3. Verifikasi

Langkah selanjutnya memverifikasi data yang diinput pendaftar oleh sekolah tujuan. Untuk SMK, sekolah dapat menguji kompetensi siswa, tes minat, bakat, atau kesehatan. Tentunya dengan protokol kesehatan ketat.

4. Seleksi

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com