Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bangun RS Indonesia di Palestina, MUI Kota Ambon Sumbang Rp 338 Juta

Kompas.com - 18/06/2021, 18:38 WIB
Rahmat Rahman Patty,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

 

Ia menambahkan, dari semua MUI di Indonesia yang melakukan penggalangan dana sumbangan masyarakat Kota Ambon menjadi yang paling banyak se-Indonesia.

“Dari semua MUI yang galang dana MUI Kota Ambon yang paling tinggi, MUI lainnya itu umumnya tidak sampai Rp 100 juta. Karena itu atas nama MUI Kota Ambon kami menyampaikan terima kasih kepada seluruh masyarakat Kota Ambon,” katanya.

Ia mengaku, dana itu tidak hanya berasal dari warga muslim Kota Ambon tapi juga melibatkan warga non muslim.

Baca juga: Petani di Banyuwangi Tanam Ginseng Merah Korea, 1 Kg Umbi Dijual Rp 1 Juta, Prediksi Hasil Capai Rp 400 Juta

“Jadi komunitas lain juga ikut membantu seperti yang dilakukan di Kecamatan Teluk Ambon, ada komunitas lintas agama  yang ikut menyumbang dan membantu menggalng dana,” katanya.

Mewakili MUI Kota Ambon, Sulaiman menyampaikan terima kasih kepada seluruh warga Kota Ambon atas bantuannya kepada pembangunan rumah sakit Indonesia di Palestina.

“Kami menyampaikan rasa terima kasih kepada sleuruh masyarakat Ambon yang telah menyumbang, semoga apa yang dilakukan menjadi amal ibadah bagi kita semua,” katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com