Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MS Bocah 12 Tahun Diduga Diperkosa dan Dibunuh Kepala Lingkungan, Pelaku Ditemukan Tewas Gantung Diri

Kompas.com - 28/05/2021, 15:55 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - MS (12), warga Desa Koha, Minahasa, Sulawesi Utara, ditemukan tewas terbungkus karung, Kamis (20/5/2021) sekitar pukul 23.30 Wita.

Gadis muda itu ditemukan di bawah pohon pala di kawasan perkebunan Desa Koha Induk, Jaga Satu, Kecamatan Mandolang.

MS merupakan anak ke enam dari tujuh bersaudara. Ibu Sela juga sudah meninggal.

Diduga pembunuh MS adalah FK (50) seorang kepala lingkungan di Desa Koha, Minahasa. Sebelum dibunuh, MS diduga diperkosa oleh pelaku karena ditemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban.

Baca juga: Terduga Pembunuh Gadis dalam Karung di Minahasa Ditemukan Tewas Gantung Diri

Setelah sepekan penemuan mayat MS, FK ditemukan tewas dalam kondisi tergantung di sebuah perkebunan di Desa Koha pada Jumat (28/5/2021).

Saat ditemukan tubuh FK sudah membusuk di tepi sungai dan ditemukan tali yang terikat di lehernya. Diduga ia tewas bunuh diri.

FK telah diburu oleh polisi sejak pekan lalu setelah mayat MS ditemukan di dalam karung. Tak hanya dicari oleh polisi. Keberadaan FK juga dicari oleh relawan dari ormas setempat.

Dari informasi yang dihimpun TribunManado.co.id, saat MS hilang, FK dipergoki warga sedang membawa sebuah mobil milik Bumdes dan tingkah lakunya terlihat mencurigakan.

Baca juga: Ada Warga yang Hilang Usai Mayat Gadis Dalam Karung Ditemukan, Dicari Polisi

Ia memegang kemudi dengan satu tangan dan tangan satunya seperi menekan sesuatu yang diduga Sela yang sedang disekap.

Hal tersebut dibenarkan oleh Edi Sulu (51), ayah MS. Ia mengatakan saksi mata melihat FK berpapasan dengan MS di hari hilangnya bocah 12 tahun itu.

"Ia datang dari arah bawah sedang anak saya dari arah atas," tuturnya.

Mereka berpapasan dan saksi melihat FK terus berjalan dan membalik lalu menuju ke arah anaknya.

Baca juga: Pamit Beli Sosis, Gadis Remaja Ini Ditemukan Tewas dalam Karung, Begini Ceritanya

Edi mengaku menyerahkan masalah anaknya pada hukum.

"Saya tak mau menghakimi. Biarlah aparat yang menyelidiki. Saya serahkan pada aparat," katanya.

Sempat dinyatakan hilang

Ilustrasi tanda tanyaThinkstock Ilustrasi tanda tanya
Sebelum ditemukan tewas, MS dinyatakan hilang sejak 18 Mei 2021. Ia kemudian ditemukan tewas dalam karung pada Jumat (21/5/2021) sekitar pukul 01.00 WITA.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perampok Bersenjata Api yang Gasak Toko Emas di Blora Masih Buron

Perampok Bersenjata Api yang Gasak Toko Emas di Blora Masih Buron

Regional
Dugaan Dosen Joki di Untan Pontianak, Mahasiswa Tidak Kuliah tapi Tetap Dapat Nilai

Dugaan Dosen Joki di Untan Pontianak, Mahasiswa Tidak Kuliah tapi Tetap Dapat Nilai

Regional
Lebaran Kelar, Harga Bumbu Dapur Terus Melambung di Lampung

Lebaran Kelar, Harga Bumbu Dapur Terus Melambung di Lampung

Regional
Dendam dan Sakit Hati Jadi Motif Pembunuhan Wanita Penjual Emas di Kapuas Hulu

Dendam dan Sakit Hati Jadi Motif Pembunuhan Wanita Penjual Emas di Kapuas Hulu

Regional
Kerangka Manusia Kenakan Sarung dan Peci Ditemukan di Jalur Pendakian Gunung Slamet Tegal, seperti Apa Kondisinya?

Kerangka Manusia Kenakan Sarung dan Peci Ditemukan di Jalur Pendakian Gunung Slamet Tegal, seperti Apa Kondisinya?

Regional
Bupati Purworejo Temui Sri Sultan, Bahas soal Suplai Air Bandara YIA

Bupati Purworejo Temui Sri Sultan, Bahas soal Suplai Air Bandara YIA

Regional
Prabowo Minta Pendukungnya Batalkan Aksi Damai di MK Hari Ini, Gibran: Kita Ikuti Aja Arahannya

Prabowo Minta Pendukungnya Batalkan Aksi Damai di MK Hari Ini, Gibran: Kita Ikuti Aja Arahannya

Regional
Pimpin Apel Bulanan Pemprov Sumsel, Pj Gubernur Agus Fatoni Sampaikan Apresiasi hingga Ajak Pegawai Berinovasi

Pimpin Apel Bulanan Pemprov Sumsel, Pj Gubernur Agus Fatoni Sampaikan Apresiasi hingga Ajak Pegawai Berinovasi

Kilas Daerah
Suami Bunuh Istri di Riau, Sakit Hati Korban Hina dan Berkata Kasar ke Ibunya

Suami Bunuh Istri di Riau, Sakit Hati Korban Hina dan Berkata Kasar ke Ibunya

Regional
Di Hadapan Ketua BKKBN Sumsel, Pj Ketua TP-PKK Tyas Fatoni  Tegaskan Komitmen Turunkan Prevalensi Stunting

Di Hadapan Ketua BKKBN Sumsel, Pj Ketua TP-PKK Tyas Fatoni Tegaskan Komitmen Turunkan Prevalensi Stunting

Regional
Banyak Pegawai Tak Gunakan Seragam Korpri Terbaru, Pj Wali Kota Pangkalpinang: Kalau Tak Mampu, Saya Belikan

Banyak Pegawai Tak Gunakan Seragam Korpri Terbaru, Pj Wali Kota Pangkalpinang: Kalau Tak Mampu, Saya Belikan

Regional
Warga 2 Desa Diimbau Waspada Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-laki

Warga 2 Desa Diimbau Waspada Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-laki

Regional
Petugas Rutan Tangkap Pengunjung Selundupkan Sabu ke Penjara

Petugas Rutan Tangkap Pengunjung Selundupkan Sabu ke Penjara

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com