Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

39 Personel Tagana di Jatim Dapat Bantuan Sepeda Motor dari Gubernur

Kompas.com - 07/05/2021, 14:40 WIB
Muchlis,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

SURABAYA, KOMPAS.Com - Pemerintah Provinsi Jawa Timur tengah gencar melayani persoalan sosial. Kini, Pemprov Jatim akan memberikan alat transportasi roda dua bagi personel Tagana (Taruna Siaga Bencana) Jatim.

Bantuan sepeda motor tersebut diketahui telah berada di kantor Dinas Sosial Provinsi Jatim.

Rencananya, sepeda motor akan diserahkan oleh Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa kepada koordinator Tagana Jatim dan 39 koordinator Tagana Kabupaten/Kota.

Baca juga: Hati-hati, Ada Tim Pemantau ASN Saat Larangan Mudik, Khofifah: Melanggar, Sanksinya Berat

Sigap tangani persoalan sosial

Kepala Dinas Sosial Provinsi Jatim, Alwi mengatakan, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa memiliki kepedulian tinggi pada relawan pilar sosial agar sigap dalam menangani permasalahan sosial serta melayani Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS).

“Tentunya jika ada sarana sepeda motor akan lebih sigap dan tanggap. Itu sesuai dengan keinginan Ibu Gubernur agar kita kerjanya cepat dan tepat. Saya yakin teman-teman relawan memahami tujuan sarana ini,” kata Alwi saat saat dikonfirmasi langsung melalui pesan WhatsApp, Jum'at (7/5/2021).

Alwi meminta kepada penerima, agar memanfaatkan sepeda motor dengan baik.

Mereka juga diharapkan bisa memberikan dan meningkatkan pelayanan pada masyarakat.

"Jangan lupa sepeda motor harus dirawat dengan sungguh-sungguh, ini bentuk cinta tanah air juga dan merupakan sebagian dari iman," ujarnya.

Baca juga: Jokowi Soal Pengolah Sampah Menjadi Listrik: Kota Lain Tidak Usah Ruwet-ruwet, Tiru Saja Surabaya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dampak Banjir Demak, Ancaman Hama dan Produksi Kacang Hijau Bagi Petani

Dampak Banjir Demak, Ancaman Hama dan Produksi Kacang Hijau Bagi Petani

Regional
Direktur Perumda Air Minum Ende Nyatakan Siap Maju Pilkada 2024

Direktur Perumda Air Minum Ende Nyatakan Siap Maju Pilkada 2024

Regional
Awal Mula Temuan Kerangka Wanita di Wonogiri di Pekarangan Rumah Residivis Kasus Pembunuhan

Awal Mula Temuan Kerangka Wanita di Wonogiri di Pekarangan Rumah Residivis Kasus Pembunuhan

Regional
[POPULER REGIONAL] Alasan Kapolda Ancam Copot Kapolsek Medan Kota | Duel Bos Sawit dengan Perampok di Jambi

[POPULER REGIONAL] Alasan Kapolda Ancam Copot Kapolsek Medan Kota | Duel Bos Sawit dengan Perampok di Jambi

Regional
Sindir Pemerintah, Warga 'Panen' Ikan di Jalan Berlubang di Lampung Timur

Sindir Pemerintah, Warga "Panen" Ikan di Jalan Berlubang di Lampung Timur

Regional
Pria Ini Curi Sekotak Susu karena Anaknya Menangis Kelaparan, Dibebaskan dan Diberi 13 Kotak

Pria Ini Curi Sekotak Susu karena Anaknya Menangis Kelaparan, Dibebaskan dan Diberi 13 Kotak

Regional
Saat Dua Bule Eropa Ikut Halalbihalal di Magelang, Awalnya Dikira Pesta Pernikahan

Saat Dua Bule Eropa Ikut Halalbihalal di Magelang, Awalnya Dikira Pesta Pernikahan

Regional
Pilkada Nunukan, Ini Syarat Dukungan Jalur Partai dan Independen

Pilkada Nunukan, Ini Syarat Dukungan Jalur Partai dan Independen

Regional
Pilkada Kabupaten Semarang, Belum Ada Partai yang Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati

Pilkada Kabupaten Semarang, Belum Ada Partai yang Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati

Regional
Protes, Pria Berjas dan Berdasi di Palembang Mandi di Kubangan Jalan Rusak

Protes, Pria Berjas dan Berdasi di Palembang Mandi di Kubangan Jalan Rusak

Regional
Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Regional
Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Regional
Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Regional
Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Regional
Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com