Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Ustad Abdul Somad Nikahi Gadis Jombang | Bumbu Sate Mengandung Racun Tewaskan Anak Pengemudi Ojol

Kompas.com - 30/04/2021, 05:55 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Ustaz Abdul Somad (UAS) resmi mempersunting Fatimah Azzahra gadis asal Peterongan, Kabupaten Jombang, Rabu (28/4/2021) sore.

Pernikahan digelar di salah satu rumah kerabat Fatimah di Peterongan sekitar 16.30 WIB sore.

Pernikahan dai kondang tersebut terdaftar di KUA Peterongan.

Sementara itu di Bantul, polisi memastikan jika Naba Faiz (8) tewas karena konsumsi bumbu sate lontong yang mengandung racun jenis C.

Naba adalah anak seorang driver ojek online. Ia tewas setelah konsumsi sate yang dibawa oleh ayahnya.

Dua berita tersebut menjadi perhatian pembaca Kompas.com dan berikut 5 berita populer nusantara selengkapnya:

1. Ustad Somad menikah di Jombang

Tangkapan layar dari dokumen persetujuan calon pengantin yang tertera nama Abdul Somad Batubara dan Fatimah Azzahra Salim Barabud. Dokumen itu beredar luas melalui aplikasi perpesanan WhatsApp.KOMPAS.COM/MOH. SYAFIÍ Tangkapan layar dari dokumen persetujuan calon pengantin yang tertera nama Abdul Somad Batubara dan Fatimah Azzahra Salim Barabud. Dokumen itu beredar luas melalui aplikasi perpesanan WhatsApp.
Ustaz Abdul Somad (UAS) resmi menikah dengan Fatimah Azzahra, seorang gadis asal Peterongan, Kabupaten Jombang, Jawa Timur pada Rabu (28/4/2021) sore.

Pernikahan digelar di salah satu rumah kerabat Fatimah di Peterongan sekitar 16.30 WIB sore.

Pernikahan dai kondang tersebut terdaftar di KUA Peterongan

Pernikahan Ustaz Abdul Somad dan Fatimah itu dibenarkan Kepala KUA Peterongan, Abdul Ghofur.

Sebelum melangsungkan akad nikah, Ustaz Abdul Somad bersama calon istri melakukan proses rapak di KUA Peterongan, pada Selasa (27/4/2021).

"Rapak dilaksanakan kemarin jam 4.30 sore (16.30 WIB)," ungkap Ghofur.

Baca juga: Ustaz Abdul Somad Resmi Menikahi Gadis Asal Jombang

2. Rapid test diduga pakai alat daur ulang

Lima orang ditetapkan sebagai tersangka kasus daur ulang alat kesehatan rapid test antigen di Bandara Kualanamu. Mereka adalah tersangka PC yang merupakan Bussines Manager PT Kimia Farma dan 4 pegawainya.KOMPAS.COM/DEWANTORO Lima orang ditetapkan sebagai tersangka kasus daur ulang alat kesehatan rapid test antigen di Bandara Kualanamu. Mereka adalah tersangka PC yang merupakan Bussines Manager PT Kimia Farma dan 4 pegawainya.
Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sumatera Utara mengungkap kasus dugaan penggunaan alat rapid test menggunakan barang bekas di Bandara Internasional Kualanamu, Deli Serdang, Sumatra Utara.

Penyelidikan bermula saat anggota mendapatkan laporan dari pengguna jasa layanan rapid test antigen di Bandara Kualanamu.

Dia melaporkan jika alat rapid test antigen yang digunakan penyedia jasa layanan adalah barang bekas.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com