Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

WN Rusia Ini Curi 5 Helm, Diduga Terpengaruh Alkohol, Ini Kata Polisi

Kompas.com - 20/04/2021, 07:47 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Seorang warga negara (WN) Rusia berinisial IK (25) diduga melakukan pencurian terhadap lima helm.

Helm tersebut terdiri dari tiga helm dewasa dan lima helm anak-anak.

Karena helmnya raib, pemilik helm yang merupakan WN Amerika Serikat, Hana Leona (37); dan WN Jerman, Ronald Jauh (23), melaporkan kehilangannya ke polisi.

Polisi lantas menangkap IK di tempat menginapnya di sebuah vila yang berada di Denpasar, Bali.

Kepada polisi dan korban, IK mengaku tak bermaksud melakukan pencurian. Ia pun meminta maaf atas tindakannya.

Baca juga: Video Viral Turis Rusia Curi 5 Helm Dalam Semalam, Mengaku Mabuk dan Depresi

Helm dicuri saat hendak pulang ke vila

Kepala Unit Reserse Kriminal Kepolisian Sektor Mengwi Iptu Ketut Wiwin Wirahadi mengatakan, pencurian itu terjadi di sebuah vila di kawasan Pererenan, Mengwi, Badung, pada Jumat (16/4/2021) malam.

Pencurian ini bermula saat pelaku bermain selancar di Pantai Pererenan, Badung. Di sana, dia juga meminum alkohol.

Usai berada di pantai selama semalam, IK kembali ke penginapannya.

Sewaktu perjalanan pulang, dia melihat ada helm yang diletakkan di atas sepeda motor yang sedang diparkir.

IK mengambilnya, lalu membawanya pulang.

Baca juga: Video Viral Mobil Damkar Dihalangi Mercy, Ternyata Ini Faktanya

 

Diduga karena pengaruh alkohol

Ilustrasi birwww.fastcoexist.com Ilustrasi bir

Saat bangun dan dalam kondisi sadar, ia melihat ada 5 helm di ruangannya.

“Setelah sampai di vila tempat tinggalnya langsung tidur dan keesokan harinya baru menyadari bahwa telah melakukan pencurian helm dan ingin mengembalikan helm tersebut karena takut," ujar Wiwin.

Ia menjelaskan, IK diduga melakukan pencurian helm saat dalam kondisi terpengaruh alkohol.

Baca juga: Cerita Munif, Pinjam Truk Tetangga demi Tampil Unik Saat Wisuda “Drive Thru”

“Pelaku mencuri helm dalam kondisi depresi dan stres serta pengaruh alkohol karena putus cinta dan sendiri tinggal di Bali,” tuturnya saat dihubungi, Senin (20/4/2021).

Kata Wiwin, permohonan maaf pelaku diterima oleh korban. Mereka pun sepakat berdamai.

 

Viral di media sosial

Aksi pencurian helm yang dilakukan IK ternyata terekam kamera pengawas.

Video tersebut diunggah di akun Instagram, @pererenan_now.

Baca juga: Berdandan Hantu Pocong, lalu Bikin Video Prank, 6 Remaja Dibawa ke Polsek

Dalam video itu, IK terlihat mengambil sejumlah helm di atas motor yang diparkir.

Ia lalu pergi meninggalkan lokasi.

Sumber: Kompas.com (Kontributor Bali, Imam Rosidin | Editor: Robertus Belarminus)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Padang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Padang Hari Ini, 29 Maret 2024

Regional
Rute dan Tarif Bus Gunung Harta Solutions Executive Jakarta-Blitar

Rute dan Tarif Bus Gunung Harta Solutions Executive Jakarta-Blitar

Regional
Indeks SPM Bidang Pendidikan HST Tertinggi Se- Kalsel, Bupati Aulia: Gambaran Pendidikan

Indeks SPM Bidang Pendidikan HST Tertinggi Se- Kalsel, Bupati Aulia: Gambaran Pendidikan

Regional
Sidak ke Toko Modern, Tim Gabungan di Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa yang Masih Dijual

Sidak ke Toko Modern, Tim Gabungan di Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa yang Masih Dijual

Regional
TNI AL Sita Rokok Ilegal Senilai Rp 2 Miliar di Labuan Bajo

TNI AL Sita Rokok Ilegal Senilai Rp 2 Miliar di Labuan Bajo

Regional
Kasus Nenek di Kupang yang Dituduh Santet Diselesaikan Secara Adat

Kasus Nenek di Kupang yang Dituduh Santet Diselesaikan Secara Adat

Regional
PDI-P Blora Masih Rahasiakan Caleg yang Isi Kursi DPRD

PDI-P Blora Masih Rahasiakan Caleg yang Isi Kursi DPRD

Regional
2 Pembunuh Penjual Madu Baduy di Serang Banten Ditangkap

2 Pembunuh Penjual Madu Baduy di Serang Banten Ditangkap

Regional
131.703 Jiwa Terdampak Banjir Demak, Bupati Pastikan Bantuan Tersalurkan secara Bertahap

131.703 Jiwa Terdampak Banjir Demak, Bupati Pastikan Bantuan Tersalurkan secara Bertahap

Regional
Remaja 17 Tahun Bunuh Anggota Polisi di Losmen Lampung Tengah, Korban Sempat Dicekoki Miras

Remaja 17 Tahun Bunuh Anggota Polisi di Losmen Lampung Tengah, Korban Sempat Dicekoki Miras

Regional
Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Regional
Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Regional
Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Regional
Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Regional
Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com