Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Putri Bupati Brebes Diincar Begal, Pelaku Pecatan Polisi | Telantar 10 Hari, Ini Kondisi Brigadir Agus

Kompas.com - 20/04/2021, 05:15 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

3. Dukungan Ridwan Kamil untuk istrinya, Atalia

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjelaskan, Atalia Praratya terpapar Covid-19 karena terlalu sering melakukan interaksi dengan masyarakat, terutama di bulan Ramadhan.

"Ibu (Atalia) positif karena hasil muter-muter (ke berbagai tempat) membagikan sodakoh, infak, dan buka puasa bersama di berbagai tempat," kata Emil di mal Paris Van Java, Jalan Sukajadi, Kota Bandung, Minggu (18/4/2021) malam.

Sebagai bukti dukungan kepada istri tercintanya, Emil menuliskan kalimat di kaca ruang isolasi.

Baca berita selengkapnya: Kata Ridwan Kamil, Istrinya Terpapar Covid-19 karena Sering Buka Puasa Bersama

4. Salatiga Zona Merah lagi

Ilustrasi masker kain, mencuci masker kain. PIXABAY/CONGERDESIGN Ilustrasi masker kain, mencuci masker kain.

Angka kasus Covid-19 Selama di Kota Salatiga mengalami lonjakan.
Sebanyak tiga kelurahan dinyatakan masuk dalam zona merah penyebaran Covid-19.

Menurut Kepala Dinas Kota Salatiga Siti Zuraida, munculnya zona merah Covid-19 itu disebabkan karena warga abaikan protokol kesehatan.

"Kita lihat masyarakat saat beraktivitas mulai tidak memakai masker, maskernya cuma dikalungkan," jelasnya.

Baca berita selengkapnya: Zona Merah Covid-19 Muncul Lagi di Salatiga, Diduga akibat Warga Mulai Tak Kenakan Masker

5. Pernikahan Cecep dengan Wanita 53 tahun

Pernikahan Cecep Bagja (28) dengan Elisa (53) di Nunukan Kaltara. Meski berkenalan lewat medsoa, Cecep asal Garut Jabar dan Elisa asal Nunukan Kaltara merasa cocok dan saling jatuh cinta. Hanya sebulan sejak kenalan, mereka memutuskan untuk menikahDok.Elisa Pernikahan Cecep Bagja (28) dengan Elisa (53) di Nunukan Kaltara. Meski berkenalan lewat medsoa, Cecep asal Garut Jabar dan Elisa asal Nunukan Kaltara merasa cocok dan saling jatuh cinta. Hanya sebulan sejak kenalan, mereka memutuskan untuk menikah

Cecep, pemuda asal Garut, Jawa Barat, menjelaskan alasan dirinya menikahi Elisa (53), warga Nunukan, Kalimantan Timur. Cecep mengaku, usia bukan halangan baginya.

‘’Usia hanya tentang angka, hidup dan kebahagiaan tidak mengenal perbedaan usia. Kalau nyaman, saling pengertian, kenapa harus meributkan angka?’’ujarnya, Minggu (18/4/2021).

Pernikahan Cecep dengan Elisa sempat menjadi viral di media sosial. Keduanya mengaku baru kenal 26 hari lewat media sosial. 

Baca berita selengkapnya: Kenal 26 Hari, Pemuda 28 Tahun Mantap Nikahi Perempuan 53 Tahun: Dia Hadiah Ulang Tahun Terindah

(Penulis: Kontributor Lampung, Tri Purna Jaya, Kontributor Nunukan, Ahmad Zulfiqor, Kontributor Ungaran, Dian Ade Permana | Editor: Teuku Muhammad Valdy Arief, Khairina, Aprillia Ika)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Regional
Kronologi Ibu di LampungTewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan, Polisi Ungkap Kondisinya

Kronologi Ibu di LampungTewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan, Polisi Ungkap Kondisinya

Regional
KM Bukit Raya Terbakar Saat Masuk Muara Jungkat Kalbar, Pelni: Sudah Mulai Padam

KM Bukit Raya Terbakar Saat Masuk Muara Jungkat Kalbar, Pelni: Sudah Mulai Padam

Regional
Dibutuhkan 48 Tenaga Panwaslu di Bawaslu Kota Semarang, Ini Syaratnya

Dibutuhkan 48 Tenaga Panwaslu di Bawaslu Kota Semarang, Ini Syaratnya

Regional
Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Regional
Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Regional
Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Regional
Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Regional
Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Regional
Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Regional
Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Regional
Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com