Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tinjau Vaksinasi Pedagang, Wakil Walkot Surabaya: Jangan Takut Vaksin supaya Pasar Kembali Ramai

Kompas.com - 22/03/2021, 18:24 WIB
Dheri Agriesta

Editor

Sumber Antara

KOMPAS.com - Wakil Wali Kota Surabaya Armuji meninjau langsung penyelenggaraan vaksinasi Covid-19 untuk pedagang di Pasar Kapasan, Surabaya.

Vaksinasi Covid-19 di pasar itu digelar secara bertahap selama tiga hari, mulai Senin (22/3/2021) hingga Rabu (24/3/2021).

"Vaksinasi terhadap pedagang ini merupakan program Pemkot Surabaya dalam rangka mempercepat terbentuknya Kekebalan Kelompok," kata Armuji di sela kegiatan tersebut seperti dikutip dari Antara.

Terdapat 750 pedagang Pasar Kapasan yang didaftarkan PD Pasar untuk mengikutin vaksinasi Covid-19.

Menurut Armuji, pasar merupakan salah satu tempat yang rentan karena selalu ramai dikunjungi.

Baca juga: Lupa Pakai Masker Saat Berkendara, 2 Turis Asing di Bali Didenda Rp 1 Juta

Hal itu menjadi fokus perhatian Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dan Armuji untuk memutus rantai penyebaran dan mempercepat pemulihan ekonomi.

"Ayo jangan takut vaksin, supaya pasar kembali ramai dan masyarakatnya juga sehat," kata mantan Ketua DPRD Kota Surabaya itu.

Saat kunjungan itu, Armuji didampingi Wakil ketua Komisi B DPRD Kota Surabaya Anas Karno, Direksi PD Pasar Surya, Camat Simokerto, Koramil Simokerto, dan UPTD Puskesmas Tambahrejo.

Wakil Ketua Komisi B DPRD Kota Surabaya Anas Karno mengatakan, pihaknya berharap perekonomian di pasar bisa aktif kembali setelah program vaksinasi dilaksanakan.

Halaman:
Sumber Antara
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

30 Ibu Muda di Serang Jadi Korban Investasi Bodong, Kerugian Capai Rp 1 Miliar

30 Ibu Muda di Serang Jadi Korban Investasi Bodong, Kerugian Capai Rp 1 Miliar

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo, Dua Pengusaha Rugi Hampir 1 Miliar

Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo, Dua Pengusaha Rugi Hampir 1 Miliar

Regional
Pimpinan Ponpes Cabul di Semarang Divonis 15 Tahun Penjara

Pimpinan Ponpes Cabul di Semarang Divonis 15 Tahun Penjara

Regional
Viral, Video Penggerebekan Judi di Kawasan Elit Semarang, Ini Penjelasan Polisi

Viral, Video Penggerebekan Judi di Kawasan Elit Semarang, Ini Penjelasan Polisi

Regional
Pj Wali Kota Tanjungpinang Jadi Tersangka Kasus Pemalsuan Surat Tanah

Pj Wali Kota Tanjungpinang Jadi Tersangka Kasus Pemalsuan Surat Tanah

Regional
Polisi Aniaya Istri Gunakan Palu Belum Jadi Tersangka, Pelaku Diminta Mengaku

Polisi Aniaya Istri Gunakan Palu Belum Jadi Tersangka, Pelaku Diminta Mengaku

Regional
Ngrembel Asri di Semarang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Ngrembel Asri di Semarang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
Gunung Ruang Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 400 Meter, Status Masih Awas

Gunung Ruang Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 400 Meter, Status Masih Awas

Regional
Lansia Terseret Banjir Bandang, Jasad Tersangkut di Rumpun Bambu

Lansia Terseret Banjir Bandang, Jasad Tersangkut di Rumpun Bambu

Regional
Polda Jateng: 506 Kasus Kecelakaan dan 23 Orang Meninggal Selama Mudik Lebaran 2024

Polda Jateng: 506 Kasus Kecelakaan dan 23 Orang Meninggal Selama Mudik Lebaran 2024

Regional
Disebut Masuk Bursa Pilgub Jateng, Sudirman Said: Cukup Sekali Saja

Disebut Masuk Bursa Pilgub Jateng, Sudirman Said: Cukup Sekali Saja

Regional
Bupati dan Wali Kota Diminta Buat Rekening Kas Daerah di Bank Banten

Bupati dan Wali Kota Diminta Buat Rekening Kas Daerah di Bank Banten

Regional
Pengusaha Katering Jadi Korban Order Fiktif Sahur Bersama di Masjid Sheikh Zayed Solo, Kerugian Rp 960 Juta

Pengusaha Katering Jadi Korban Order Fiktif Sahur Bersama di Masjid Sheikh Zayed Solo, Kerugian Rp 960 Juta

Regional
45 Anggota DPRD Babel Terpilih Dilantik 24 September, Ini Fasilitasnya

45 Anggota DPRD Babel Terpilih Dilantik 24 September, Ini Fasilitasnya

Regional
Golkar Ende Usung Tiga Nama pada Pilkada 2024, Satu Dosen

Golkar Ende Usung Tiga Nama pada Pilkada 2024, Satu Dosen

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com