Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

46 Paus Mati Terdampar di Madura, Ada yang Dinaiki Warga, Lainnya Dijadikan Mainan

Kompas.com - 19/02/2021, 14:45 WIB
Taufiqurrahman,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

 

Datangnya paus tersebut bergerombol. Peristiwa itu sempat mengagetkan nelayan karena belum pernah ada peristiwa seperti itu sebelumnya.

"Para nelayan heran karena datangnya langsung bersamaan," ungkap Syafii.

Menurut Syafii, saat air surut, paus tidak bisa bergerak. Bahkan oleh anak-anak nelayan, dibuat mainan.

Nelayan sudah mencoba menarik paus tersebut ke tengah, tapi kesulitan. 

Warga lainnya, Luthfianti mengatakan, dari pantauannya, ada warga setempat yang menaiki paus tersebut saat hendak menepi ke bibir pantai.

Luthfi mengaku tidak tahu penyebab puluhan paus itu menepi ke pantai.

"Saya cuma kasihan sama ikannya yang mati. Ada ikan paus yang luka-luka juga," ucap dia.

Artikel ini telah tayang di Tribunmadura.com dengan judul: Puluhan Paus Terdampar di Bibir Pantai Pangpajung Bangkalan, Jadi Tontonan dan Foto Warga Sekitar

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com