Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diduga Goda Pengunjung Malioboro, Oknum Jogoboro Disanksi Push Up

Kompas.com - 07/02/2021, 21:31 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

 

Digoda saat bagikan nasi gratis

Peristiwa tersebut terjadi pada Sabtu (7/2/2021).

Waktu itu, korban sedang membagi-bagikan nasi gratis kepada pedagang dan pengemudi becak di sekitar Malioboro.

“Betul kejadian kemarin Sabtu, saya kebetulan bersama rombongan. Sebetulnya kemarin saya bukan sedang berwisata. Saya lagi bagi-bagi nasi untuk pedagang dan tukang becak di sekitaran Malioboro,” ujarnya saat dihubungi Kompas.com, Minggu (7/2/2021).

Baca juga: Relawan PMI Gunungkidul Hampir Setiap Hari Makamkan Korban Covid-19

Kejadian tak menyenangkan itu hanya dialami olehnya.

Oknum Jogoboro itu bahkan sempat memanggil-manggilnya.

“Yang digodain cuma saya, saya sudah pura-pura gak lihat tapi masih dipanggil ‘mbak-mbak’ gitu, disuruh dateng,” tuturnya.

Dia berharap agar oknum petugas penjaga Malioboro itu dikenai sanksi tegas.

“Harapannya Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta dapat lebih tegas kalau bisa ya diberi sanksi,” ujar dia.

Baca juga: Terdampak Pandemi, Bule Asal Belanda Buka Warung Mi Ayam Telolet

Sumber: Kompas.com (Penulis: Kontributor Yogyakarta, Wisang Seto Pangaribowo | Editor: Aprillia Ika)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com