Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Minta Maaf soal Berenang Bareng, Gubernur NTB: Itu Spontan, Saya Pakai Pakaian Lengkap Kok Terjun...

Kompas.com - 02/02/2021, 20:48 WIB
Dheri Agriesta

Editor

 

Zul mengaku tindakan itu dilakukan secara spontan dan tak bermaksud melanggar protokol kesehatan.

"Memang ada saat itu bagaimana protokolnya, nah tapi kan nggak mungkin pakai masker kita," Kata Gubernur Zul.

Sementara itu, Kepala Dinas Komunikasi informatika dan Statistik (Diskominfotik) Nusa Tenggara Barat (NTB) I Gede Putu Aryadi menambahkan, gubernur dan rombongan menerapkan protokol kesehatan selama berkunjung ke Lombok Utara.

Baca juga: Foto Berenang Bareng Pejabat Viral, Gubernur NTB Zulkieflimansyah Minta Maaf

Menurutnya, kegiatan di kolam renang itu tak ada dalam jadwal kunjungan gubernur.

"Memang tidak ada jadwal ke kolam renang itu tidak terjadwal ke situ tapi setelah shalat subuh kok diajak sama masyarakat situ, itu memang sejuk tempat terbuka," Kata Gede.

Menurut Gede, Gubernur Zul telah menghapus foto yang diunggah di akun Facebook tersebut.

"Waktu itu sudah dihapus cuma banyak yang screenshot sehingga banyak tersebar lagi. Itulah netizen. Artinya kritik juga kita terima bagian dari partisipasi publik, kita terima saran yang baik itu," kata Gede.

(KOMPAS.com/Karnia Septia)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com