Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barter Tanam Hias dengan Rumah, Hidmat: Dibilang Pencitraan, Padahal Saya Bukan Politikus

Kompas.com - 17/01/2021, 09:41 WIB
Pythag Kurniati

Editor

KOMPAS.com - Hidmat Syamsudin, pengusaha tanaman hias di Kabupaten Garut, Jawa Barat, mengaku mendapatkan komentar miring dari warganet setelah membarter rumahnya dengan tanaman hias.

Hidmat merasa heran lantaran warganet menudingnya hanya mencari popularitas.

"Aneh saya dengan netizen di Indonesia, di medsos bilang saya pansos lah, pencitraan lah, saya bukan politikus, saya pengusaha asli sejak dulu," kata dia, Sabtu (16/1/2021) siang.

Baca juga: Barter Rumah Rp 500 Juta dengan Tanaman Hias, Pengusaha di Garut Ngaku Dinyiyiri Netizen

Barter rumah Rp 500 juta untuk investasi

Ilustrasi rumah.Dok. Pusat Pengelolaan Dana Pembiayaan Perumahan (PPDPP) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Ilustrasi rumah.
Hidmat membenarkan, telah menukarkan rumahnya senilai Rp 500 juta dengan sejumlah tanaman hias.

Hal itu dia yakini sebagai investasi untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar.

Rumah tersebut dia bangun memang untuk dijual kembali di kemudian hari.

"Iya barter, jadi investasi," jelas Hidmat yang sebelum menjadi pengusaha tanaman hias mengaku sempat berbisnis di bidang properti.

Baca juga: Satpam Ditemukan Meninggal di Kos, Tak Ada yang Berani Masuk karena Positif Rapid Test Antigen

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com