Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gubernur, Pangdam dan Kapolda Siap Jadi Orang Pertama Penerima Vaksin di Maluku

Kompas.com - 13/01/2021, 18:37 WIB
Rahmat Rahman Patty,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

 

Vaksinasi tahap pertama di Provinsi Maluku sendiri secara resmi akan dimulai di RSUP dr J Leimena Ambon pada Kamis (14/1/2021) besok. 

Menurut Doni, untuk meyakinkan warga di Maluku, proses vaksinasi terhadap para pejabat daerah di Maluku akan disiarkan secara langsung melalui media sosial.

Baca juga: Positif Covid-19, Wagub Maluku Jalani Karantina Mandri, Tetap Bekerja dari Rumah 

"Iya, akan disiarkan secara live via media sosial, itu untuk meyakinkan masyarakat bahwa vaksinasi ini penting dilakukan untuk melawan Covid-19," ungkap dia. 

Ia pun berharap dengan keikutsertaan para pejabat daerah Maluku dalam proses vaksinasi tahap pertama, warga di Maluku tidak lagi mempercayai hoaks dan resah mengenai vaksin Sinovac. 

"Harapannya begitu, warga tidak lagi resah dan percaya hoaks," kata dia. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com