Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Banjarmasin Meninggal Dunia Saat Jalani Isolasi Mandiri

Kompas.com - 13/01/2021, 16:31 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

Sementara itu, Kepala Puskesmas Pemurus Baru, dr Nuriandi juga membenarkan jika BS pernah melakukan pengambilan swab di Puskesmas tempatnya bekerja.

Nuriandi bahkan menyatakan, hasil pemeriksaan swab BS telah keluar dengan hasil positif.

"Hasil swab-nya keluar, hasilnya positif Covid-19. Gejalanya batuk dan pilek," ujar Nuriandi.

Setelah diketahui hasil swab-nya positif, BS langsung masuk dalam pengawasan petugas Puskesmas.

Baca juga: Ditemukan Tewas Gantung Diri Saat Isolasi Mandiri, Pria Ini Diduga Depresi

Namun, beberapa kali ditangani petugas Puskesmas, BS sudah ditemukan meninggal dunia.

"Sudah kita berikan obat-obatan. Rencananya hari ini kita tindak lanjuti," pungkansya.

Saat ini, jenazah korban telah dievakuasi ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ulin Banjarmasin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com