Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tragedi Longsor Susulan di Sumedang, Anggota SAR Turut Jadi Korban, Baru 5 yang Ditemukan

Kompas.com - 11/01/2021, 06:59 WIB
Aam Aminullah,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Kepala BPBD Sumedang Ayi Rusmana mengatakan, longsor terjadi akibat tingginya intensitas curah hujan yang terjadi sejak Sabtu siang.

"Material longsor yaitu tebing setinggi 20 meter dan panjang 40 meter. Material longsoran menimpa 14 rumah hingga rusak berat," ujar Ayi kepada Kompas.com melalui WhatsApp, Sabtu petang.

Ayi menuturkan, di dalam rumah tersebut diduga ada 12 jiwa.

"Diduga ada 12 jiwa yang tertimbun material longsor," tutur Ayi.

Saat ini, kata Ayi, pihaknya bersama Basarnas Bandung berada di lokasi kejadian dan masih melakukan upaya pencarian.

"Kami bersama Basarnas Bandung masih di lokasi, dan mencari korban yang tertimbun. Untuk sementara waktu menunggu alat berat dari Basarnas. Kebutuhan mendesak saat ini yaitu alat berat," kata Ayi. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com