Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hoaks Jika Divaksin Sinovac Akan Meninggal Beredar Luas, Bupati Sumedang Turun Tangan

Kompas.com - 05/01/2021, 20:00 WIB
Aam Aminullah,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Agar warga percaya, Bupati siap jadi yang pertama disuntik

Dony menyebutkan, ia sendiri siap jika harus menjadi orang pertama di Sumedang yang diberikan vaksin Sinovac.

"Prioritas utamanya kan tetap tenaga medis dulu. Tapi kalau harus jadi yang pertama di Sumedang ini saya siap," sebut Dony.

Sebelumnya, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sumedang Dadang Sulaeman mengatakan, jika telah tiba, vaksin Sinovac nantinya akan diprioritaskan untuk 1.606 tenaga kesehatan di Kabupaten Sumedang.

Untuk vaksinasi tahap pertama ini, kata Dadang, dinas kesehatan telah menyiapkan vaksinator atau petugas vaksinasi sebanyak 66 orang, 417 perawat, dan 680 bidan.

"Secara sarana prasana kami sudah siap melaksanakan vaksinasi. Tinggal menunggu vaksinnya saja," kata Dadang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com