Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diterjang Badai, 40 Orang dan Empat Keramba Ikan Hanyut Terseret Arus

Kompas.com - 03/01/2021, 17:35 WIB
Hadi Maulana,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

 

Mu'min berharap para nelayan selalu berhati-hati saat melaut. Mengingat, cuaca di perairan sedang tak bersahabat.

“Kalau bisa untuk tidak melaut sementara waktu ini, hingga cuaca benar-benar tenang atau bersahabat,” jelas Mu’min.

Baca juga: Cerita Pilu Kakak Beradik Tenggelam Saat Bermain di Sungai, Keduanya Ditemukan Tewas

Saat ini, 40 warga tersebut sudah berada di rumah masing-masing. Beberapa di antara mereka masih trauma dengan insiden itu.

Tetapi, kondisi kesehatan puluhan warga itu mulai membaik.

“Hanya trauma saja, tapi sudah berangsur membaik,” jelas Mu’min.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com