Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Video Warga Ambil Paksa Jenazah Covid-19 di RSUD Brebes

Kompas.com - 26/12/2020, 14:59 WIB
Tresno Setiadi,
Dony Aprian

Tim Redaksi

"Sebelumnya memang ada komplikasi lambung. Setelah melahirkan pulang 3 hari kemudian sesak dan dibawa ke RSUD. Di situ dia divonis covid," kata dia.

Baca juga: BPBD Yogyakarta Rekrut Tim Relawan Pemulasaran Jenazah Covid-19

Sementara itu, Kapolres Brebes AKBP Gatot Yulianto menyesalkan adanya aksi tersebut.

"Keluarga menolak pemakaman dengan prokes Covid-19. Namun, kami sudah menyampaikan ke pihak keluarga. Memberi pengertian hingga akhirnya akan dimakamkan sesuai prokes," kara Gatot kepada wartawan.

Gatot meminta warga tak sampai terprovokasi dan patuh dengan standar penanganan pasien yang dinyatakan positif Covid-19.

"Apabila terkena Covid-19 diharapkan mengerti dan menaati prokes. Karena keselamatan masyarakat adalah hukum tertinggi, lebih penting dari segalanya. Jadi harus patuh dan disiplin terhadap protokol kesehatan," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com