Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Dipilih Jadi Menteri Jokowi, Wali Kota Solo: Saya Menteri Catur Saja

Kompas.com - 22/12/2020, 20:25 WIB
Setyo Puji

Editor

KOMPAS.com - Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo mengapresiasi keputusan Presiden Joko Widodo dengan mengangkat Tri Rismaharini sebagai Menteri Sosial.

Meski sebelumnya namanya juga sempat mencuat untuk menduduki posisi tersebut, namun ia menilai sosok Risma dianggap lebih berkompeten dan layak menduduki posisi itu untuk menggantikan Juliari P Batubara.

"Beliau orang pintar, birokrat. Jadi mumpuni kalau dijadikan menteri. Kalau saya menteri sekak (catur) saja," kata Rudy, Selasa (22/12/2020).

Selain mengucapkan selamat kepada para menteri yang baru, dalam kesempatan itu Rudy juga berpesan kepada mereka untuk memiliki keberanian dan mental seperti pion saat dipercaya membantu presiden.

"Jalannya lurus terus," kata dia.

Baca juga: Dukung Risma Jadi Mensos, Wali Kota Solo: Beliau Pintar, Birokrat, Mumpuni Jadi Menteri

Fokus menjalankan tugas partai

Sementara saat disinggung setelah purna menjadi Wali Kota Solo, Rudy mengaku akan fokus menjalankan tugas partai.

Sebab, dirinya telah diamanahkan untuk menjadi ketua DPC PDI-Perjuangan Kota Solo hingga 2024 mendatang.

"Yang jelas saya akan melaksanakan tugas jadi diri saya sebagai pelayan masyarakat tidak di instansi pemerintahan. Saya menghabiskan sebagai Ketua DPC sampai 2024," ungkap dia.

Baca juga: Risma hingga Rudy Dikabarkan Isi Kursi Mensos, Ini Kata Mereka

Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo menunjukan enam menteri baru dalam Kabinet Indonesia Maju.

Adapun keenam menteri baru yang diumumkan Jokowi yakni:

1. Menteri Sosial Tri Rismaharini

2. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahudin Uno

3. Menteri Kesehatan Budi Gunawan Sadikin

4. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas

5. Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono

6. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi

Penulis : Kontributor Solo, Labib Zamani | Editor : Dheri Agriesta

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com