Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bali Segera Miliki Bus Listrik, Kereta Gantung, dan Trem, Hubungkan Obyek Wisata Pulau Dewata

Kompas.com - 23/10/2020, 14:48 WIB
Muhlis Al Alawi,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

 

Senada dengan Nyoman, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Bali, I Gde Wayan Samsi Gunarta menyatakan saat ini pulau dewata sudah membutuhkan transportasi yang ramah lingkungan.

Untuk itu, diharapkan pembangunan transportasi listrik di Bali dapat membantu pengembangan pariwisata di pulau dewata.

Sementara itu, Operation Team Leader Islamic Development Bank (ISDB) Regional Hub Indonesia Omar Eddie Davis mengatakan, pihaknya mendukung pembiayaan berbagai program pengembangan transportasi yang berbasis ramah lingkungan.

Kendaraan ramah lingkungan akan menjadi solusi moda transportasi masa depan.

“Kami sangat senang dapat membantu pengembangan transportasi perkotaan yang ramah lingkungan di Bali. Selain di Indonesia, kami juga sudah memberikan pembiayaan di Malaysia, Brunei, hingga Afrika,” kata Omar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com