Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jawa Barat Butuh 72 Juta Dosis Vaksin Covid-19

Kompas.com - 22/10/2020, 22:46 WIB
Reni Susanti,
Farid Assifa

Tim Redaksi

Sementara tenaga vaksinator yang sudah terlatih di Bodebek berjumlah 312 orang dan masih terus ditingkatkan.

Untuk keperluan vaksin tahap pertama di Bodebek, Pemerintah Daerah Provinsi Jabar mengajukan alokasi 3 juta warga dari total 9,1 juta orang yang bisa divaksin dengan vaksin yang dibeli pemerintah pusat.

Khusus untuk Kota Depok, vaksin yang dibutuhkan sebanyak kurang lebih 1,14 juta atau untuk mencukupi kebutuhan 60 persen dari total jumlah penduduk 2,4 juta jiwa.

Baca juga: 365.240 Kasus Covid-19 di Indonesia dan Janji Pengadaan Vaksin

Meski begitu, yang bisa menerima vaksin tahap pertama hanya 20 persen atau kurang lebih 300.000 dari total sasaran 1,14 juta tersebut.

Sambil menunggu petunjuk teknis dari pemerintah pusat, Marion menegaskan bahwa pihaknya akan terus mematangkan rencana vaksinasi hingga vaksin tiba dan siap disuntikkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com