Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satgas Pemkab Jember Pakai Atribut Calon Petahana, Pansus: Kami Sudah Berkali-kali Ingatkan...

Kompas.com - 20/10/2020, 20:16 WIB
Dheri Agriesta

Editor

KOMPAS.com - Panitia Khusus (Pansus) Pilkada Jember menyayangkan terdapat oknum Satgas Pemkab Jember yang mengenakan masker bergambar paslon petahana Faida Vian saat membagikan bantuan sosial (bansos) dari Pemerintah Provinsi Jawa Timur.

Kejadian itu terjadi di Kecamatan Mumbulsari, Kabupaten Jember.

Wakil Ketua Pansus Pilkada DPRD Jember Tabroni mengetahui hal itu dari foto saat pembagian bansos.

Dalam foto itu terlihat salah satu anggota satgas memakai masker bergambar paslon petahana.

"Kami sudah berkali-kali ingatkan, jangan melibatkan atribut paslon," kata Tabroni usai rapat dengan pejabat Dinsos dan camat di DPRD Jember, Selasa (20/10/2020).

Baca juga: Oknum Satgas Pemkab Jember Pakai Masker Bergambar Calon Petahana Saat Bagikan Bansos

Tabroni menegaskan, anggota satgas bentukan Pemkab Jember yang disebar ke setiap kecamatan untuk membagikan bansos itu tak boleh memakai atribut paslon.

Sebab, kata Tabroni, mereka digaji menggunakan anggaran pendapatan belanja daerah (APBD).

“Padahal kami sudah deklarasi camat untuk netral, tapi kami masih dapat laporan dari warga bahwa ada bantuan menggunakan masker bergambar paslon petahana,” kata Tabroni.

Tabroni mengatakan, keluhan perihal anggota satgas yang memakai atribut paslon petahana itu telah disampaikan kepada Camat Mumbulsari Joko Soponyono.

Ia meminta camat mengumpulkan para anggota satgas dan menjamin mereka tetap netral.

“Ini jadi PR Pansus, masih ada ketidaknetralan birokrasi di Jember,” ujar Tabroni.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com