Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diduga Rem Blong, Minibus Rombongan Wisata Tabrak Gapura dan Masuk Jurang, Begini Kronologinya

Kompas.com - 16/10/2020, 17:40 WIB
Candra Setia Budi

Editor

Diceritakan Maulana, kecelakaan tunggal itu bermula dari mobil yang dikemudikan Solikhin berangkat dari Dusun Kedung Winong, Sukoharjo pukul 10.00 WIB dengan tujuan Tawamangun.

Saat melintas di Desa Karangsari, sopir mengurangi kecepatan dengan menurunkan gigi tiga ke satu, karena jalan yang ekstrem. Namun, sulit dilakukan dan terjadi gigi netral.

Kemudian, minibus itu tidak bisa dikendalikannya karena rem yang tidak berfungsi atau blong.

Baca juga: Saya Tidak Tahan Lagi Selalu Diperlakukan Kasar

Sang sopir kemudian mengambil langkah dengan menabrakan mobil yang dikemudikannya ke gapura batas Desa Karangsari dengan Desa Wukirsawit. Setelah itu, minibus tersebut terpental dan masuk ke jurang.

Sementara itu, Kapolsek Jatiyoso Iptu Subarkah mengatakan, kecelakaan tunggal itu terjadi diduga sopir tersebut tidak menguasai medan.

"Pengemudi tidak menguasai medan karena medan tersebut sangat ekstrem (pengemudi luar wilayah Kecamatan Jatiyoso)," katanya.

Baca juga: Seorang Istri Ajak 2 Pria Bersetubuh di Rumahnya Saat Suami Sedang Pergi, Digerebek Warga

 

(Penulis : Kontributor Solo, Labib Zamani | Editor : Khairina)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com