Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menteri Pariwisata: Citra Kita di Negara Lain Oke Saja, tetapi di Australia...

Kompas.com - 14/10/2020, 16:01 WIB
Kontributor Banyuwangi, Imam Rosidin,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

GIANYAR, KOMPAS.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio belum bisa memastikan kapan pariwisata akan dibuka untuk wisatawan mancanegara.

Namun, pihaknya bersama sejumlah stakeholder masih terus mengupayakannya.

Wishnutama mengatakan, membuka pariwisata tidak bisa dilihat dari satu sisi saja.

Hal ini harus dilihat dari dua sisi, seperti komunikasi dengan negara lain dan cara meningkatkan kesadaran protokol kesehatan di masyarakat.

"Tapi yang pasti upaya-upaya tersebut sudah dilakukan juga oleh kita semua, oleh Menlu, saya untuk bisa bicara dengan negara lain. Yang paling pasti adalah bagaimana persepsi itu kita perbaiki dengan protokol kesehatan dengan baik," katanya di acara program wisata "We Love Bali" di Bali Safari & Marine Park, Gianyar, Bali, Rabu (14/10/2020).

Baca juga: Predator Anak Ditangkap, Cabuli 7 Bocah Bermodalkan Permen, Diduga Korbannya Masih Banyak

Ia mengatakan, saat ini ada beragam anggapan terkait citra pariwisata di Indonesia.

Untuk Australia misalnya, menurutnya citra Indonesia kurang baik.

"Kalau negara lain, saya tidak melihat terlalu menganggap citra kita terlalu buruk. Kita dianggap oke saja, tetapi di Australia pemberitaan medianya cukup negatif," ucap Wishnu.

Baca juga: Ketua IDI Bali: Saya Akui Jerinx Orang Baik, tapi...

Untuk itu semua pihak harus bekerjasama mengubah pandangan negara lain terhadap pariwisata Indonesia.

Terutama agar protokol kesehatan berjalan dengan baik di Indonesia.

Ia menambahkan, terkait protokol kesehatan, Bali sudah melakukannya dengan baik.

"Makanya kita bantu juga pariwisata tersebut dalam meningkatkan kualitas protokol kesehatan. Tetapi, niat daripada masyarakat Bali dalam mengembalikan pariwisata untuk bangkit kembali semangatnya luar biasa," ujarnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com