Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasus Corona Melonjak, Pemkot Serang Siapkan 5 RS untuk Menampung

Kompas.com - 01/10/2020, 15:43 WIB
Rasyid Ridho,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Terus meningkatnya kasus Covid-19 di Kota Serang, Banten, membuat jumlah kapasitas tempat tidur di rumah sakit rujukan menipis.

Pemerintah Kota Serang kini tengah menyiapkan lima rumah sakit untuk bisa merawat pasien Covid-19.

Kelima rumah sakit itu yakni RSUD Kota Serang, RS Sari Asih, RS Budi Asih, Rumah Sakit Kencana, dan RS Bhayangkara.

Baca juga: Serunya Jelajah Museum Multatuli secara Virtual, Begini Caranya

"Kita persiapkan sejak bulan lalu, lima rumah sakit ini bersiap untuk membantu supaya kalau RSDP penuh, RSUD Banten penuh, kita pun harus siap menampung," kata Sekertaris Dinas Kesehatan Kota Serang Hikmat Sumantri kepada wartawan, Kamis (1/10/2020).

Menurut Hikmat, kelima rumah sakit penyangga tersebut untuk mengantisipasi terjadinya lonjakan kasus Covid-19.

"Trennya kan sekarang naik. Nah, yang kita khawatirkan saat pasien Covid-19 banyak, tapi pelayanannya (ketersediaan tempat) kurang. Sehingga kita takutkan pasien banyak yang telantar," ujar dia.

Baca juga: PSBB di Lebak, Semua Tempat Wisata Ditutup mulai 1 Oktober 2020

Saat ini, pihaknya tengah memantapkan persiapan kelima rumah sakit itu untuk bisa menampung pasien Covid-19.

“Mereka (pihak rumah sakit) sudah menjelaskan kesiapan mereka. Mulai dari tempat tidur mereka berapa, ventilator, ICU dan segala macamnya berapa,” kata Hikmat.

Berdasarkan data terbaru dari Dinas Kesehatan Kota Serang, jumlah kasus terkonfirmasi positif corona sebanyak 240 orang.

Rinciannya, jumlah yang dirawat di rumah sakit sebanyak 34 orang.

Kemudian yang menjalani isolasi mandiri di rumah masing-masing sebanyak 99 orang.

Pasien yang dinyatakan sembuh sebanyak 98 orang.

Sementara 9 orang dinyatakan meninggal dunia akibat virus corona.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com