Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pilkada Sidoarjo, PKB Lebih Memilih Putra Kiai daripada Anak Bupati Saiful Ilah

Kompas.com - 06/09/2020, 12:11 WIB
Achmad Faizal,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

 

Hikmah meyakini PKB memiliki alasan strategis untuk memilih pasangan Ahmad Muhdor-Subandi.

Selain itu, PKB berkepentingan meneruskan kepemimpinan di Sidoarjo yang merupakan daerah basis dengan memimpin perolehan kursi di DPRD Sidoarjo.

Pada Pemilu 2019, PKB mendapatkan 16 kursi di DPRD Sidoarjo.

Mereka unggul dari PDI-Perjuangan yang mendapatkan sembilan kursi, dan Partai Gerindra dengan tujuh kursi.

KPU Sidoarjo juga telah menerima pendaftaran pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati yang diusung koalisi PDI-P dan PAN, yakni Kelana Aprilianto-Dwi Astutik. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com