Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Polwan Gadungan Tipu Rp 204 Juta | Viral Chat Sekda Bondowoso dengan ASN Perempuan

Kompas.com - 28/08/2020, 05:50 WIB
Rachmawati

Editor

“Ini perintah dari Gubernur pada kami untuk segera menonaktifkan,” kata Irwan, kepada Kompas.com, saat ditemui di rumah dinasnya.

Saat ini, Syaifullah diperiksa oleh Inspektorat Pemprov Jawa Timur di kantor Inspektorat Bondowoso. Irwan menuturkan, pemberhentian sementara itu sampai masalahnya selesai.

Baca juga: Khofifah Berhentikan Sekda Bondowoso dari Jabatan karena Dugaan Pelanggaran Kode Etik ASN

5. Dua Pabrik di Karawang tutup sementara

Sebanyak dua pabrik di Karawang, Jawa Barat, ditutup sementara selama 14 hari, lantaran sejumlah karyawannya terpapar Covid-19.

Dua pabrik tersebut yakni PT DNP dan PT Exedy Manufacturing Indonesia di Karawang International Industrial City.

Untuk PT DNP terdapat 34 orang yang terpapar virus corona. Sementara PT Exedy terdapat 15 orang yang terdiri dari karyawan dan keluarga karyawan.

"Tapi kalau sifatnya urgensi atau memang ada mesin yang tidak boleh dimatikan, masih boleh, asal ya itu benar-benar mengutamakan protokol kesehatan," ujar Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid019 Karawang, Fitra kepada wartawan, Rabu (26/8/2020).

Baca juga: 2 Pabrik di Karawang Tutup Sementara karena Covid-19

SUMBER: KOMPAS.com (Penulis : Bagus Supriadi, Farida Farhan | Editor: Pythag Kurniati, Robertus Belarminus, Abba Gabrillin)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com