Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Foto Nenek Penjual Mangga Dibayar Uang Mainan Pecahan 50.000

Kompas.com - 25/08/2020, 13:54 WIB
Kontributor Banyuwangi, Imam Rosidin,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

 

Sumarjaya menjelaskan, berdasarkan keterangan yang didapatkan, korban tak memperhatikan uang yang diterima dari pembeli.

Saat pembeli meminta uang kembalian, Made Taman langsung memberikannya.

"Begitu belanja dikasih uang ini (mainan) minta kembalian diberikan," kata Sumarjaya.

Baca juga: Kapolda Papua Sebut Pembunuh Staf KPU Yahukimo Diduga Pecatan TNI

Setelah pembeli itu pergi, Made Taman mengecek uang yang didapatkannya.

"Setelah itu (diperiksa) kok uang mainan, jadi orangnya sudah enggak ada," kata dia.

Polisi masih menyelidiki kasus penipuan ini. Sumarjaya mengatakan, polisi masih mencari pelaku penipuan terhadap nenek penjual mangga itu.

"Kami sedang mencari siapa orang yang melakukan ini," kata Sumarjaya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com