KOMPAS.com - Warga Tarogong Kidul, Garut, Jawa Barat, dibuat heboh dengan aksi Nandang (50) yang meminum segelas darah sapi kurban.
Aksi tersebut sempat terekam video dan menjadi viral di media sosial.
Namun, Panit Reskrim Polsek Tarogong Kidul, Ipda Wahyono Adji, meminta warga tak mencontoh aksi tersebut.
"Kurang sehat orangnya, depresi akibat ditinggal istrinya," jelas Wahyono Adji kepada wartawan, Sabtu (1/08/2020).
Baca juga: Baca juga: Viral, Video Pria Tua di Garut Minum Darah Sapi Kurban yang Dipotong, Wabup: Jangan Ditiru
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.