Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Gara-gara Baju Gibran, Kader PKS Kena Sanksi | Kisah Haru Tukang Ojek di Banten

Kompas.com - 01/08/2020, 06:30 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Aksi seorang kader Partai Keadilan Sosial (PKS) di Kota Solo mengenakan pakaian baju pendukung Gibran Rakabuming Raka akhirnya berbuntut panjang.

Kader PKS yang bernama Didik Hermawan tersebut dicopot dari jabatannya sebagai Sekretaris Fraksi PKS DPRD Kota Solo.

Selain itu, berita tentang seorang kapolsek di Kepulauan Riau yang meninggal karena Covid-19 juga menjadi sorotan.

Kompol Endi Endarto sempat dirawat intensif di Rumah Sakit Awal Bros Batam, Kepulauan Riau, sejak Minggu (26/7/2020).

Berikut ini populer nusantara secara lengkap:

1. Kader PKS yang kenakan baju Gibran dicopot jabatannya

Anggota DPRD Fraksi PKS Didik Hermawan (tengah) saat dimintai klarifikasi di Gedung DPRD Solo, Jawa Tengah, Kamis (30/7/2020).KOMPAS.com/LABIB ZAMANI Anggota DPRD Fraksi PKS Didik Hermawan (tengah) saat dimintai klarifikasi di Gedung DPRD Solo, Jawa Tengah, Kamis (30/7/2020).

PKS Kota Solo akhirnya mencopot jabatan Didik sebagai Sekretaris Fraksi PKS DPRD Solo.

"Menyikapi kejadian itu kami dari fraksi telah memanggil saudara Didik. Fraksi PKS DPRD Solo mencabut status Didik sebagai Sekretaris Fraksi PKS DPRD Solo," kata Ketua Fraksi PKS DPRD Solo, Asih Sunjoto kepada wartawan di Gedung DPRD Solo, Jawa Tengah, Kamis (30/7/2020).

Selain itu, Didik tidak boleh menjadi juru bicara Fraksi PKS selama satu tahun.

Baca berita selengkapnya: Kenakan Baju Pendukung Gibran Berujung Pencopotan Jabatan...

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com