Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sapi Kurban Sumbangan Jokowi di Kaltim Diberi Makan Ampas Tahu

Kompas.com - 29/07/2020, 15:19 WIB
Zakarias Demon Daton,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

Diberitakan sebelumnya, Jokowi membeli sapi milik Subroto seharga Rp 79 juta dengan berat 968 kilogram atau hampir satu ton.

Sapi tersebut disumbangkan Jokowi sebagai hewan kurban dalam untuk perayaan Hari Raya Idul Adha 1441 Hijriah di Samarinda.

“Sangat bersyukur setelah empat tahun pelihara, akhirnya dibeli Pak Jokowi. Kami sekeluarga mengucapkan terima kasih, semoga berkah,” tandas dia.

Baca juga: Mengenal Puang Tedong, Sapi Kurban Jokowi yang Tidur di Karpet Harga Jutaan dan Dijaga Siang Malam

Subroto mengatakan sapi tersebut dibeli empat tahun lalu seharga Rp 40 juta dari peternak lain. Kini usia sapi sudah enam tahun.

Rencananya, sapi tersebut akan diserahkan ke panitia kurban di Masjid Baitul Muttaqien Islamic Center Samarinda.

Menurut Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (DPKH) Kaltim, sapi milik Subroto yang dibeli Jokowi sudah memenuhi standar kesehatan dan berat sesuai permintaan tim Kepresidenan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com