Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Penyebab Purwanti Histeris dan Peluk Kerbau Miliknya yang Mati

Kompas.com - 24/07/2020, 13:22 WIB
Rasyid Ridho,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


Setiap hari, pasangan suami istri ini selalu menjaga hewan ternaknya.

Setiap pagi hingga sore hari, kerbaunya dilepasliarkan untuk mencari makan di kawasan industri KS.

Sesaat sebelum kejadian, Kasino sempat mengecek kerbau di kandangnya.

Namun, saat akan dilepasliarkan, kerbau sudah tidak ada di dalam kandang.

Saat dicari, ditemukan sembilan ekor kerbau sudah dalam kondisi mati.

"Lokasi eksekusinya itu sekitar 200 meter dari kandang," ujar Hani.

Hani berharap para pelaku dapat segera ditangkap.

"Pengin pelaku ditangkap, kan kasian sama orangtua, masih syok. Saya juga ikut menenangkan," kata Hani.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com