Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Enak Badan, Wartawan di Bali Positif Covid-19, Hasil Keluar Usai Meninggal

Kompas.com - 07/07/2020, 15:39 WIB
Pythag Kurniati

Editor

Hasil positif Covid-19, wartawan lain dites

Wisnu menjelaskan, hasil tes swab pasien itu keluar sehari setelah ia meninggal.

Pada 2 Juli 2020, pasien dinyatakan positif terinfeksi Covid-19.

Menyusul kejadian itu, Gugus Tugas Covid-19 Bali melakukan rapid test pada puluhan wartawan yang berkontak dengan pasien.

Ada lebih dari 20 wartawan yang menjalani rapid test.

Adapun hasilnya, mereka dinyatakan non-reaktif.

Baca juga: Kasus-kasus Kebohongan Pasien Corona di Sejumlah Daerah, Dilakukan Kuli Bangunan dan Petugas Medis Terinfeksi

Kasus mencapai 1.900 orang

Ilustrasi penyebaran virus coronaShutterstock Ilustrasi penyebaran virus corona
Gugus Tugas Covid-19 di Bali memaparkan, hingga saat ini tercatat ada 1.900 orang pasien Covid-19 hingga 6 Juli 2020.

Rinciannya, 974 pasien sembuh dan 23 orang pasien meninggal dunia.

Sedangkan 903 lainnya masih dalam perawatan.

Sumber: Kompas.com (Penulis: Kontributor Bali: Imam Rosidin | Editor: David Oliver Purba)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com