Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kabar Baik, Hotel hingga Tempat Wisata di DIY Boleh Buka, Ini Penjelasan Sri Sultan

Kompas.com - 02/07/2020, 16:03 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

Data Covid-19 di DIY 

Dilansir dari Antara, Juru Bicara Pemprov DIY untuk Penanganan COVID-19 Berty Murtiningsih menjelaskan, total orang dalam pemantauan (ODP) di DIY hingga Selasa (30/6) mencapai 7.689 orang, pasien dalam pengawasan (PDP) yang sudah diperiksa terkait dengan COVID-19 (dengan tes swab) tercatat 1.862 orang.

Dari jumlah PDP tersebut, sebanyak 1.437 orang di antaranya dinyatakan negatif corona, 314 orang positif dan 264 orang di antaranya sembuh, dan delapan meninggal, sedangkan yang masih menunggu hasil 111 orang dengan 25 di antaranya telah meninggal.

Berty juga mencatat penambahan satu pasien yang dilaporkan sembuh dari COVID-19 di DIY sehingga jumlah pasien sembuh menjadi 264 kasus.

(Penulis: Kontributor Yogyakarta, Wijaya Kusuma | Editor: Khairina)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com