Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Brigpol Eko Julianto, Bermodal Gaji Polisi Bangun Pondok Gratis Asuh Ratusan Anak Yatim Piatu (1)

Kompas.com - 01/07/2020, 09:12 WIB
Muhlis Al Alawi,
Khairina

Tim Redaksi

“Semuanya saya serahkan kepada Allah,” kata Eko.

Niat baiknya membangun gedung pondok untuk mendidik anak tak mampu menjadi santri yang pintar mengaji dan berpendidikan tinggi rupanya mendapatkan perhatian dari banyak pihak.

Bantuan pembangunan pondoknya pun terus mengalir. Tak hanya material, ada beberapa donatur yang datang membantu uang untuk mewujudkan pondok pesantren.

Tak hanya itu, upayanya menyelamatkan anak-anak yatim dan tak mampu dari keterpurukan aqidah juga menuai prestasi bagi Brigpol Eko.

Dalam kurun dua tahun terakhir Brigpol Eko meraih prestasi mulai dari Polisi Teladan Tingkat Nasional, Juara I Lomba Bhabinkamtibmas Tingkat Polda Jateng, Juara Lomba Ceramah Tingkat Polda Jateng hingga Lomba Da’i Kamtibmas Kategori Umum. (bersambung)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com