Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Korban Kecelakaan Helikopter di Kendal Bertambah, Lettu Vira yang Sempat Dirawat Meninggal Dunia

Kompas.com - 15/06/2020, 08:11 WIB
Teuku Muhammad Valdy Arief

Editor

 

"Saat ini proses investigasi masih berjalan. Investigasi ini dilakukan oleh tim yang independen. Tentunya akan kami evaluasi atas kejadian ini. Nantinya saat hasil investigasi keluar akan menjadi bahan perbaikan kepada kami," kata Teguh.

Helikopter jenis MI 17 milik Pusdik Penerbad mengalami pendaratan keras dan terbakar di Kendal pada Sabtu (6/6/2020).

Baca juga: BERITA FOTO: Tragedi Helikopter TNI AD Jatuh dan Terbakar di Kendal, 4 Prajurit Gugur

Dari sembilan orang diangkut helikopter itu, empat orang meninggal di tempat dan lima orang menjalani perawatan.

Penerbangan tersebut merupakan bagian dari latihan penerbang satu yang membentuk para pesertanya menjadi calon kapten pilot.

Latihan yang dilakukan yakni berupa latihan manuver, latihan mendarat dan lepas landas.

Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul Innalillahi Wa Innaillaihi Rojiun, Lettu Vira Yudha Korban Heli Jatuh di Kendal Meninggal Dunia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com