Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Geger Pernikahan Sejenis | Viral Foto Bupati Luwu Utara Terobos Jalan Berkubang

Kompas.com - 15/06/2020, 06:38 WIB
Setyo Puji

Editor

KOMPAS.com - Pernikahan yang dilakukan sesama perempuan mengehebohkan warga di Kabupaten Soppeng, Sulawesi Utara.

Kasus tersebut baru terungkap setelah warga curiga dengan perawakan mempelai prianya.

Setelah dilakukan penelusuran oleh kepala desa setempat, terungkap bahwa sang mempelai prianya ternyata berjenis kelamin perempuan.

Pernikahan yang dilakukan secara siri tersebut dapat berlangsung karena pengantin pria yang ternyata perempuan tersebut memalsukan identitasnya.

Sementara di Sulawesi Selatan, foto yang memperlihatkan Bupati Luwu Utara Indah Putri Indriani menerobos jalan berkubang dengan menaiki motor trail viral di media sosial.

Saat dikonfirmasi, Indah mengatakan fotonya tersebut didapat saat dirinya menyerahkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa di sejumlah desa pelosok di Kecamatan Seko.

Untuk mencapai ke desa tersebut, ia mengaku membutuhkan waktu sekitar sembilan jam dengan medan yang tidak mudah dilalui kendaraan.

Menyikapi hal itu, Putri mengaku akan fokus mempercepat proses pembangunan infrastruktur jalan di daerahnya.

Dua berita tersebut menjadi perhatian pembaca di Kompas.com.

Berikut ini lima berita populer nusantara selengkapnya:

1. Pernikahan sejenis

ILUSTRASI pernikahan sesama jenis. (shutterstock)shutterstock Fotos593 ILUSTRASI pernikahan sesama jenis. (shutterstock)

Pernikahan MT (21) dengan MTR (24), di Desa Baringeng, Kecamatan Lilirilau, Soppeng, Sulsel, menghebohkan warga.

Pasalnya, warga yang menghadiri resepsi pernikahan itu curiga dengan sosok mempelai pria yang mirip seperti perempuan.

Kasus tersebut baru terungkap setelah kepala desa mempelai perempuan mencoba melakukan penelusuran dengan berkomunikasi dengan kepala desa tempat tinggal mempelai pria atau MTR.

Dari keterangan yang didapat, ternyata benar bahwa sang mempelai pria tersebut berjenis kelamin perempuan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com