Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

350 Warganya Bekerja di Zona Merah, Desa di Magetan Buat Video Kampanye Dilarang Mudik

Kompas.com - 23/04/2020, 10:50 WIB
Rachmawati

Editor

Video tersebut juga menyebar di WhatsApp dan beberapa akun Instagram.

Sementara itu hingga Rabu (22/4/2020), terdapat tambahan empat kasus positif Covid-19 di Magetan sehingga total ada 14 kasus.

Tambahan kasus berasal dari Kecamatan Karas, Kabupaten Magetan.

Baca juga: Pemilik Indekos Positif Corona di Magetan, 18 Orang Jalani Tes Swab

Empat pasien baru pernah kontak erat dan berinteraksi langsung dengan seorang pasien positif corona.

Dari laman Satgas Covid-19 Jatim, http://infocovid19.jatimprov.go.id/ yang diunggah pada Rabu pukul 14,04 WIB, kasus positif corona di Magetan berjumlah 14 kasus, dengan 8 pasien positif sembuh, 1 pasien meninggal, dan 5 pasien menjalani perawatan.

SUMBER: KOMPAS.com (Penulis: Sukoco | Editor: Dheri Agriesta, David Oliver Purba)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com