Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasus Covid-19 Tinggi di Surabaya, Pemkot Belum Bahas Rencana PSBB

Kompas.com - 14/04/2020, 18:36 WIB
Achmad Faizal,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

 

Selain itu, juga patroli dengan melibatkan TNI dan Polri ke berbagai lokasi untuk mencegah kerumunan warga.

"Hampir setiap malam kami berpatroli ke tempat-tempat yang biasa warga berkumpul," kata dia.

Baca juga: Pasien Positif Corona di Kabupaten Madiun Bertambah 2 dari Klaster TKHI Surabaya

Penambahan angka kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Surabaya disebut sangat signifikan dan tertinggi dari daerah lain di Jawa Timur.

Pada 12 April 2020, pertambahan kasus positif Covid-19 di Surabaya mencapai 83 orang.

Keesokan harinya, 13 April 2020, pertambahan kasus positif Covid-19 di Surabaya mencapai 28 orang.

Total, angka kasus positif Covid-19 di Kota Surabaya sudah menyentuh angka 208 orang. Sementara, PDP tercatat 523 orang. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com