Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Data Sebaran Pasien Terkait Corona Tersebar, Ini Kata Dinkes Lampung

Kompas.com - 16/03/2020, 10:15 WIB
Tri Purna Jaya,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


Di dalam data itu juga disebutkan, sebanyak dua orang berstatus pasien dalam pengawasan (PDP).

Keduanya kini diisolasi di Rumah Sakit Abdul Moeloek (RSAM) Bandar Lampung dan RS Ahmad Yani, Kota Metro.

"PDP orang yang sudah menunjukkan gejala-gejala demam, batuk, pilek, sakit tenggorokan, sesak napas dan ada riwayat kontak dengan orang yang telah terkonfirmasi positif," kata Reihana.

Terkait hal ini, Reihana meminta agar masyarakat tidak panik.

Apalagi, hingga saat ini belum ada pasien di Lampung yang dinyatakan positif virus corona.

"Kami mengimbau dan mengharapkan masyarakat tenang serta tidak panik. Kita semua berdoa semoga tidak ada pasien hasil konfirmasi positif Covid-19," kata Reihana.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com