Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alami Demam usai Liburan ke China, 1 Pekerja Asing di Bengkulu Diobservasi

Kompas.com - 13/02/2020, 20:37 WIB
Firmansyah,
Farid Assifa

Tim Redaksi

Pihaknya sudah memberikan obat penurun panas sehingga suhu tubuh pasien saat ini sudah turun 36 derajat celsius.

"Tapi kita tetap lakukan observasi apakah penurunan suhu tubuh ini karena pengaruh obat penurun panas atau memang sudah benar-benar turun. Ini yang harus dipastikan," kata Ismir.

Pemeriksaan 3 lapis

Sementara itu, pihak Bandar Udara Fatmawati, Bengkulu, terus meningkatkan pengamanan dan antisipasi penyebaran virus corona.

Sedikitnya ada 3 lapis pemeriksaan yang dilakukan khusus untuk memeriksa mereka yang baru datang dari luar negeri.

Pemeriksaan pertama menggunakan alat thermal gun atau pemindai suhu tubuh yang cara mengukurnya diarahkan langsung ke kening penumpang yang baru tiba di bandara.

Kedua, menggunakan kamera thermal scanner yang juga bertujuan untuk mengukur suhu tubuh.

Pemeriksaan ketiga dilakukan petugas ketika penumpang keluar dari pintu kedatangan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com