Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beralasan Utang Belum Dibayar, Adik Curi Mobil Kakak untuk Biaya Berobat Ibu

Kompas.com - 31/01/2020, 15:58 WIB
Dian Ade Permana,
Khairina

Tim Redaksi

SALATIGA, KOMPAS.com - Berdalih kakaknya memiliki utang sebesar Rp 35 juta dan tidak mau membayar, Ali Ashab, warga Jalan Ganesha Desa Purwosari Kecamatan Kudus Kabupaten Kudus tega mencuri mobil kakaknya.

Mobil itu selanjutnya digadaikan di Mojokerto dan uangnya digunakan untuk membiayai perawatan sang ibu yang tengah sakit.

Menurut Kapolres Salatiga, AKBP Gatot Hendro Hartono, mobil yang dilarikan tersangka adalah Toyota Vios F 1158 IX.

"Setelah melarikan mobil tersebut, menurut pengakuan tersangka selanjutnya digadaikan di Mojokerto sebesar Rp 10 juta," jelasnya dalam rilis ungkap kasus di Mapolres Salatiga, Jumat (31/1/2020).

Baca juga: Ceckok, Honorer Pemda Lampung Timur Curi Mobil Pacar

Gatot mengungkapkan, tersangka bisa membawa lari mobil tersebut setelah meminta kunci dari keponakannya pada Selasa (31/12/2019).

"Jadi keponakannya ini tidak tahu maksud dari tersangka yang datang dari Kudus ke Salatiga. Dia langsung meminta kunci ke keponakannya yang selanjutnya kunci diduplikatkan dan selanjutnya membawa mobil korban Alvin Andreas yang beralamat di Jalan Senjoyo Kutowinangun Kidul Kecamatan Tingkir Kota Salatiga ke Mojokerto untuk digadaikan," papar Gatot.

Baca juga: Cari Mangsa Lewat Aplikasi Jodoh, Tiga Remaja Curi Mobil Korbannya

Sehari setelah kejadian tersebut, korban melapor ke Polres Salatiga. Selanjutnya petugas melakukan pengejaran dan tersangka ditangkap di Kudus selang dua minggu.

Sementara Ali mengaku mengambil mobil tersebut karena jengkel uangnya tidak dikembalikan.

"Saya nekat mengambil mobil karena butuh uang untuk pengobatan ibu," ucapnya.

Menurutnya, uang dari hasil menggadaikan sebesar Rp 10 juta langsung digunakan untuk pembiayaan pengobatan ibunya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com