Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Detik-detik Truk Kontainer Tabrak 7 Kendaraan di Rest Area Tol Cipularang

Kompas.com - 18/01/2020, 15:49 WIB
Farida Farhan,
Farid Assifa

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Sebuah truk kontainer menyeruduk tujuh kendaraan yang tengah parkir di Rest Area KM 97 tol Cipularang pada Jumat (17/1/2020) sekitar pukul 16.15 WIB.

Peristiwa itu bermula saat truk kontainer Nissan Tractor Head Nomor Polisi B 9766 UO yang dikendarai Ahmad Humaedi tiba di Rest Area kilometer 97 tol Cipularang, Kampung Cotak, Desa Sadarkarya, Kecamatan Darangdan, Kabupaten Purwakarta.

Kemudian saat melintasi jalan menikung dan menurun, truk hilang kendali.

"Kendaraan tersebut terguling dan tergelincir membentur tujuh kendaraan yang sedang parkir di dalam rest area Km 97 jalur B," kata Kasat Lantas Polres Purwakarta AKP Zanuar Cahyo Wibowo ketika dihubungi Kompas.com, Sabtu (18/1/2020).

Baca juga: Truk Kontainer Timpa 7 Mobil di Rest Area Tol Cipularang, 1 Orang Luka Berat

Akibat peristiwa tersebut, penumpang kendaraan Toyota Avanza Veloz Nomor Polisi D 1736 AFR, Intan Pransiska, mengalami luka-luka.

"Yang bersangkutan kemudian dibawa ke Rumah Sakit (RS) Abdul Rajak, Purwakarta," tambah Zanuar.

Selain itu, kata dia, kendaraan yang terlibat mengalami mengalami kerusakan.

Sementara kerugian material akibat kecelakaan tersebut mencapai Rp 150 juta.

Berikut kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan tersebut:

1. Kendaraan Nissan Tractor Head Nopol B 9766 UO

Pengemudi Ahmad Humaedi

Alamat Kareo Kukun, RT 004 RW 005, Desa Kareo, Kecamatan Jawilan, Kabupaten Serang

2. Kendaraan Toyota Rush Nopol D 1417 SGN

Pengemudi Muhamad Agung Wahyudi

Alamat Sukamulya, RT0 03 RW 02, Kecamatan Bungursari, Kabupaten Tasikmalaya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com