Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masyarakat NTB Diingatkan Waspada Siklon Tropis Claudia

Kompas.com - 15/01/2020, 10:00 WIB
Idham Khalid,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

MATARAM, KOMPAS.com - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kelas ll Bandara Internasional Lombok (BIL) mengimbau masyarakat Nusa Tenggara Barat (NTB) agar selalu waspada terhadap siklon tropis claudia.

Kepala Seksi Observer Stasiun BMKG BIL Putu Sumiana menyampaikan bahwa dampak dari siklon tersebut berpotensi menyebabkan hujan lebat, angin kencang dan gelombang tinggi hingga 4 meter.

"Dampaknya utama seperti, berpeluang hujan sedang hingga lebat, angin kencang dan gelombang tinggi di selatan NTB (samudra hindia) hingga 4 meter," ujar Putu saat dikonfirmasi, Rabu (15/1/2020).

Baca juga: Siklon Tropis Claudia, Apa Itu Siklon Tropis?

Putu mengingatkan bahwa cuaca tersebut dapat menggangu aktivitas masyarakat.

Beberapa dampaknya berupa adanya genangan air, tanah longsor dan pohon tumbang.

Selain itu, Putu juga menyarankan agar para nelayan selalu melihat dan mengecek kondisi cuaca jika ingin melaut.

Baca juga: Update BMKG: Siklon Tropis Claudia dan Dampak Cuaca di Indonesia

Menurut Putu, warga tidak perlu terlalu khawatir dengan siklon tropis claudia yang melanda NTB.

Namun, warga tetap harus waspada, karena siklon tropis claudia merupakan siklus cuaca tahunan.

"Namun, hal ini tidak usah dianggap suatu kejadian yang sangat berbahaya. Kejadian badai tropis itu sesuatu yang normal tiap tahun," kata Putu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com